Pitaloka M

08 Agustus 2022 13:31

Iklan

Pitaloka M

08 Agustus 2022 13:31

Pertanyaan

bangunan masjid agung demak merupakan akulturasi antara kebudayaan islam dan hindu. pengaruh hindu dalam bangunan tersebut dapat dilihat dari … a. ukiran pada pintu-pintu masjid b. ukiran pada mimbar masjid c. pilar-pilar masjid d. atap tumpang pada masjid e. beduk masjid bukti

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

20

:

15

:

13

Klaim

4

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

W. Ega

24 Agustus 2022 03:11

Jawaban terverifikasi

Jawabannya adalah D. Simak pembahasan berikut Masuknya Islam ke Indonesia telah memberikan pengaruh besar bagi perkembangan arsitektur Nusantara. Di Indonesia sebelumnya dikuasai oleh kerajaan Hindu sehingga menyebabkan kuatnya nilai – nilai budaya Hindu dalam masyarakat. Pengaruh Islam di Indonesia tidak sepenuhnya menghapus keberadaan nilai-nilai budaya Hindu, namun justru melahirkan perpaduan nilai yang tercermin dalam bidang arsitektur. Kerajaan Demak memiliki pengaruh dari kerajaan Majapahit memiliki contoh arsitektur perpaduan Hinduisme dan Islam. Di Kerajaan Demak didirikan Masjid Agung Demak yang menunjukkan perpaduan kebudayaan. Masjid Agung Demak didirikan dengan kaidah – kaidah bangunan Hindu, antara lain atap masjid yang berbentuk tajug betingkat tiga yang melambangkan Meru dalam agama Hindu. Bentuk Meru berupa segitiga adalah lambang persemayaman dewa pada agama Hindu. Dengan demikian, pengaruh hindu dalam bangunan tersebut dapat dilihat dari "atap Masjid"


Iklan

Lung N

02 Juni 2025 23:50

Contoh Islamisasi melalui perkawinan adalah lahirnya Raden Patah, hasil dari pernikahan...


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Apakah benar NIBKD dan MBKS dibentuk guna menghadapi kekuatan Belanda? Jelaskan!

28

5.0

Jawaban terverifikasi