Episcia R

09 Agustus 2022 10:48

Iklan

Iklan

Episcia R

09 Agustus 2022 10:48

Pertanyaan

Bakteri dapat melakukan reproduksi secara seksual dengan cara.... a. membentuk spora d. fragmentasi b. konjugasi e. proliferasi c. pembelahan biner


8

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

A. Maryam

18 Agustus 2022 08:17

Jawaban terverifikasi

Jawabannya adalah B. konjugasi. Bakteri merupakan organisme prokariotik (tidak memiliki membran inti) yang memiliki ukuran kecil dan bersifat mikroskopis. Secara umum, bakteri tersusun atas dinding sel, membran sel, sitoplasma, ribosom, dan membran inti. Cara reproduksi seksual bakteri terjadi secara transformasi, transduksi, konjugasi dan reproduksi aseksualnya adalah pembelahan biner. 1. Transformasi adalah pemindahan sedikit materi genetik (DNA) atau bahkan satu gen saja dari satu bakteri ke bakteri lain dengan proses fisiologi yang kompleks. 2. Transduksi merupakan perpindahan materi genetik dari satu bakteri ke bakteri lain melalui perantara bakteriofag (virus bakteri). 3. Konjugasi merupakan proses transfer materi genetik dari satu bakteri ke bakteri lainnya melalui kontak secara langsung. Konjugasi melibatkan pembentukan pili atau jembatan konjugasi atau tabung konjugasi. Jembatan konjugasi atau tabung konjugasi menghubungkan satu bakteri dengan bakteri lain sehingga proses transfer genetik melalui kontak langsung dapat terjadi. 4. Pembelahan biner merupakan reproduksi aseksual yang menghasilkan dua sel baru yang identik tanpa melalui tahap-tahap pembelahan seperti pada pembelahan mitosis atau meiosis. π‘±π’‚π’…π’Š, π‘±π’‚π’˜π’‚π’ƒπ’‚π’π’π’šπ’‚ 𝒂𝒅𝒂𝒍𝒂𝒉 𝑩.


Iklan

Iklan

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis

Dapatkan akses pembahasan sepuasnya
tanpa batas dan bebas iklan!

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Dalam suatu ekosistem darat ditemukan tumbuhan yang dominan adalah jenis sukulen. Ekosistem tersebut adalah bioma ….. a. sapana b. tundra c. padang rumput d. taiga e. gurun atau padang pasir

2rb+

0.0

Jawaban terverifikasi