RIJAL H

15 Juni 2022 02:55

Iklan

RIJAL H

15 Juni 2022 02:55

Pertanyaan

Bahaya yg sering terjadi pada kegiatan hiking adalah

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

08

:

23

:

38

Klaim

1

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

M. Robin

15 Juni 2022 08:09

Jawaban terverifikasi

Jawaban yang benar untuk soal tersebut adalah hipotermia, acute mountain sickness, dan frostbite. Mari kita simak penjelasan berikut. Saat ini, mendaki gunung menjadi salah satu kegiatan yang begitu menyenangkan. Bahkan, aktivitas tersebut pun dijadikan sebagai hobi sekaligus zona wisata yang banyak digemari anak muda. Meski begitu, aktivitas mendaki gunung ternyata cukup berbahaya. Badan Nasional Pencarian dan Pertolongan (Basarnas) yang dilansir dari Kompas.com mencatat adanya peningkatan kecelakaan yang terjadi pada pendaki gunung sepanjang tahun 2015—2019, seperti tergelincir hingga kematian. Dari kecelakaan yang terjadi, setidaknya ada beberapa penyakit berbahaya saat pendakian yang mengindai pendaki gunung, yaitu hipotermia, acute mountain sickness, dan frostbite. Dengan demikian jawaban yang tepat untuk soal tersebut adalah hipotermia, acute mountain sickness, dan frostbite.


Iklan

A. Aswara

05 Juli 2022 03:54

Jawaban terverifikasi

Bahaya yg sering terjadi pada kegiatan hiking adalah sering mengalami lecet, terkilir, kekurangan oksigen, merasa kedinginan, salah makan, malu untuk beristirahat, dan sering tersesat.


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Sebutkan 4 teknik dasar dalam permainan sepak bola​

10

4.0

Jawaban terverifikasi