Ana A

14 Januari 2022 14:39

Iklan

Ana A

14 Januari 2022 14:39

Pertanyaan

Bagaimanakah konfigurasi elektron untuk ion positif dan ion negatif?

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

13

:

31

:

27

Klaim

6

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

N. Badiani

21 Januari 2022 15:03

Jawaban terverifikasi

Hai Ana, kakak bantu jawab ya. Jawaban dari pertanyaan kamu adalah konfigurasi elektron ion positif = mengurangi jumlah elektron sesuai muatan, dimulai dari elektron pada kulit terluar. konfigurasi elektron ion negatif = menambah jumlah elektron sesuai muatan. Ion terbentuk dari atom yang melepas atau menangkap elektron untuk mencapai kestabilan. Terdapat dua jenis ion, yaitu ion positif dan ion negatif. Ion positif terbentuk ketika atom melepas elektron. Besarnya muatan positif tergantung dari banyaknya elektron yang dilepas. Ion negatif terbentuk ketika atom menangkap elektron. Besarnya muatan negatif tergantung dari banyaknya elektron yang ditangkap. Konfigurasi elektron pada ion kurang lebih sama dengan pada atom. Pada ion positif, jumlah elektron yang dikonfigurasikan ialah jumlah elektron atom dikurangi dengan angka muatan. Elektron yang dilepas dimulai dari elektron pada kulit terluar. Pada ion negatif, jumlah elektron yang dikonfigurasikan ialah jumlah elektron pada atom ditambah angka muatan. Jadi kesimpulannya ialah bahwa ; konfigurasi elektron ion positif = mengurangi jumlah elektron sesuai muatan, dimulai dari elektron pada kulit terluar. konfigurasi elektron ion negatif = menambah jumlah elektron sesuai muatan. Terimakasih sudah bertanya pada roboguru, semoga bermanfaat.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Tulislah nama yang benar untuk senyawa di bawah ini menggunakan Sistem Yunani dan Bilangan Oksidasi! (j)PCI5

28

5.0

Jawaban terverifikasi