Annisa C

07 Februari 2022 05:41

Iklan

Annisa C

07 Februari 2022 05:41

Pertanyaan

Bagaimana rumus molekul senyawa dengan rumus empiris CH2O dan massa molar 90 g/mol? (A) CH2O (B) C2H4O2 (C) C3H6O3 (D) C3H8O4 (E) salah semua

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

18

:

43

:

05

Klaim

2

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Y. Yosua

12 Februari 2022 23:10

Jawaban terverifikasi

Halo Annisa, kakak bantu jawab ya :) Jawaban : C. C3H6O3 Rumus empiris adalah rumus yang paling sederhana dari suatu molekul yang merepresentasikan perbandingan atom-atom penyusun molekul dalam bilangan bulat terkecil. Rumus molekul dan rumus empiris dirumuskan sebagai berikut : Rumus molekul = n.(rumus empiris) Dengan n adalah kelipatan dari masing-masing atom dalam rumus empiris apabila dibandingkan dengan rumus molekul. Diketahui rumus empiris adalah CH2O. Dengan demikian diperoleh Mr rumus empiris sebagai berikut ; Mr CH2O = Ar C + 2.Ar H + Ar O Mr CH2O = 12 gram/mol + 2.1 gram/mol + 16 gram/mol Mr CH2O = 30 gram/mol Diberikan juga Mr molekul = 90 gram/mol sehingga didapatkan Mr molekul sebagai berikut: Mr CxHyOz = n.Mr CH2O 90 gram/mol = n.30 gram/mol n = 3 Sehingga didapatkan jumlah atom C, H, dan O dari molekul lebih banyak 3 kali lipat dibandingkan rumus empiris. Dapat disimpulkan rumus senyawa molekul adalah C3H6O3. Dengan demikian, rumus molekul senyawanya adalah C3H6O3.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Tulislah nama yang benar untuk senyawa di bawah ini menggunakan Sistem Yunani dan Bilangan Oksidasi! (j)PCI5

38

5.0

Jawaban terverifikasi