Nurafzal S

21 Februari 2022 12:46

Iklan

Nurafzal S

21 Februari 2022 12:46

Pertanyaan

Bagaimana pengaruh Misi Iwakura dalam proses modernisasi, terutama dalam sistem pemerintahan Jepang?

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

20

:

29

:

39

Klaim

3

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

A. Jasmine

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Jakarta

22 Februari 2022 10:07

Jawaban terverifikasi

Halo, Nurafzal S. Kakak bantu jawab, ya. 😊 Pengaruh dari Misi Iwakura dalam sistem pemerintahan Jepang adalah Jepang mengadopsi sistem politik dari Dunia Barat dengan mengatur Dewan Penasihat Kaisar, menyusun Konstitusi Meiji, dan membentuk Parlemen Kekaisaran. Untuk lebih jelasnya, simak penjelasan berikut. Pada masa pemerintahan Kaisar Meiji, Jepang mengalami perubahan atau modernisasi besar-besaran yang disebut dengan Restorasi Meiji (1868-1912). Sebagai salah satu bentuk dari perubahan tersebut, Kaisar Meiji membentuk sebuah misi diplomatik Jepang ke Dunia Barat sejak tahun 1871-1873 yang dipimpin oleh Iwakura Tomomi. Misi ini disebut dengan Misi Iwakura. Misi Iwakura memiliki tugas khusus, yaitu untuk mempelajari berbagai kemajuan yang telah terjadi di Barat. Hasilnya adalah bangsa Jepang memutuskan untuk mengadopsi sistem politik, hukum, dan militer dari Amerika Serikat dan Eropa. Dalam sistem pemerintahan, misi ini berhasil mengatur Dewan Penasihat Kaisar, menyusun Konstitusi Meiji, dan membentuk Parlemen Kekaisaran. Dengan adanya Restorasi Meiji dan Misi Iwakura tersebut membuat Jepang menjadi industri modern yang maju sekaligus memiliki kekuatan militer yang kuat. Semoga membantu. 😊


Nur H

18 Januari 2024 01:20

Bisa lebih jela slagi gak ka

— Tampilkan 1 balasan lainnya

Iklan

Unggul V

24 Februari 2025 09:52

Jepang terlibat dalam Perang Asia Timur Raya pada tahun 1937—1945 dengan tujuan mencari daerah penghasil sumber daya alam terutama minyak bumi untuk kepentingan industrinya. Salah satu wilayah penghasil minyak bumi di Asia Tenggara adalah Indonesia. Untuk mendapatkan minyak bumi tersebut, cara yang dilakukan Jepang adalah ....space


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Apakah benar NIBKD dan MBKS dibentuk guna menghadapi kekuatan Belanda? Jelaskan!

30

5.0

Jawaban terverifikasi