Jessica N

23 Januari 2022 09:14

Iklan

Jessica N

23 Januari 2022 09:14

Pertanyaan

Bagaimana kutub magnet yang dihasilkan jika arah gosokan di balik dari gosokan semula?

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

23

:

33

:

46

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

D. Dian

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Malang

24 Januari 2022 06:06

Jawaban terverifikasi

Halo Jessica, jawaban yang benar dari pertanyaan di atas adalah berubah menjadi berlawanan dari kutub magnet semula. Membuat magnet dengan cara menggosok ialah dengan cara menggosok – gosokan magnet pada batang baja atau batang bahan magnet lainnya yang akan dibuat magnet. Cara menggosok batang magnet pada batang baja harus searah, tidak boleh bolak balik. Arah gosokan dibuat searah agar magnet elementernya letaknya menjadi teratur dan mengarah ke satu arah. Apabila magnet elementernya telah teratur dan mengarah ke satu arah, dikatakan bahwa benda tersebut telah menjadi magnet. Ujung-ujung benda yang digosok akan terbentuk kutub-kutub magnet. Kutub-kutub yang terbentuk tergantung pada kutub magnet yang digunakan untuk menggosok. Pada ujung terakhir benda yang digosok, akan mempunyai kutub yang berlawanan dengan kutub ujung magnet penggosoknya. Jika arah gosokan di balik dari gosokan semula, maka kutub magnet akan berubah berlawanan dari kutub magnet semula. Jadi, kutub magnet yang dihasilkan jika arah gosokan di balik dari gosokan semula akan berubah menjadi berlawanan dari kutub magnet semula.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Berapa kalor yang dilepaskan 40 g besi jika suhunya turun dari 90°C menjadi 60°C? (kalor jenis besi 450 J/kg °C)

13

5.0

Jawaban terverifikasi