Pitaloka M

16 April 2022 03:39

Iklan

Pitaloka M

16 April 2022 03:39

Pertanyaan

bagaimana cara mengetahui kehidupan manusia purba di indonesia?

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

00

:

26

:

04

Klaim

6

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

H. Rosa

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Yogyakarta

16 April 2022 08:46

Jawaban terverifikasi

Halo Pitaloka M. Kakak bantu jawab ya. Cara mengetahui kehidupan manusia purba di Indonesia adalah dengan meneliti peninggalannya seperti fosil dan artefak. Berikut penjelasannya ya. Masa praaksara adalah masa sebelum manusia mengenal tulisan. Manusia yang hidup pada masa ini disebut sebagai manusia purba. Adapun para ahli dapat mempelajari kehidupan manusia pada masa praaksara adalah dengan melakukan penelitian terhadap peninggalan-peninggalan pada masa ini, seperti melalui fosil dan artefak. Fosil adalah sisa-sisa tulang belulang makhluk hidup yang sudah membatu. Adapun artefak adalah benda-benda yang merupakan hasil budaya pada masa praaksara. Dengan demikian, cara mengetahui kehidupan manusia purba di Indonesia adalah dengan meneliti peninggalannya seperti fosil dan artefak. Semoga membantu ya.


Iklan

Gus W

04 Desember 2022 00:32

Ya Ga Tau Ya Kok Tanya Saya


Heyysasaa H

18 Oktober 2023 13:52

yg nanya ke elu sp banh?

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Apakah benar NIBKD dan MBKS dibentuk guna menghadapi kekuatan Belanda? Jelaskan!

28

5.0

Jawaban terverifikasi