Cyprinus C
01 April 2022 01:13
Iklan
Iklan
Cyprinus C
01 April 2022 01:13
114
1
Iklan
Iklan
D. Anggita
07 September 2022 15:18
Proses suatu variasi dalam spesies dapat menghasilkan individu baru dapat dilakukan dengan isolasi prazigotik dan isolasi postzigotik.
Beberapa teori ilmu sains yang dapat membuat spesies baru dari spesies-spesies yang sudah ada atau telah punah disebut sebagai spesiasi, adanya spesiasi menjadi salah satu contoh nyata dari adanya proses evolusi.
Ada dua jenis isolasi atau hambatan yang mempengaruhi dan menyebabkan terjadinya spesiasi, yakni isolasi prazigotik dan postzigotik.
Isolasi prazigotik merupakan hambatan-hambatan yang mencegah terbentuknya zigot. Adanya hambatan ini pada akhirnya dapat memunculkan spesies baru. Contohnya terjadi pada burung, burung tertentu memiliki cara bernyanyi tertentu pula. Ada kelompok burung yang lebih suka nyanyi penuh melodi dan kicauan yang jelas. Disisi lain, ada kelompok burung yang kicauannya cenderung panjang seperti bunyi suling. Ternyata, kicauan ini menarik jenis betina yang berbeda juga. Hal tersebut lama-kelamaan mengakibatkan terbentuknya dua jenis burung yang berbeda, yaitu burung Meadowlark Barat untuk burung yang suka berkicau panjang seperti suling, dan Meadowlark Timur untuk burung yang kicauannya pendek-pendek dan penuh melodi.
Isolasi postzigotik merupakan hambatan-hambatan yang muncul setelah zigot terbentuk (dari hasil kawin). Contohnya terjadi perkawinan antara singa jantan dan harimau betina yang menghasilkan spesies baru yaitu liger. Adanya spesies baru ini biasanya memiliki beberapa kekurangan, seperti mengalami kematian / inviabilitas serta mengalami infertilitas.
Dengan demikian, proses suatu variasi dalam spesies dapat menghasilkan individu baru dapat dilakukan dengan isolasi prazigotik dan postzigotik.
· 0.0 (0)
Iklan
Iklan
Yah, akses pembahasan gratismu habis
Dapatkan akses pembahasan sepuasnya
tanpa batas dan bebas iklan!
Tanya ke Forum
Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu
Roboguru Plus
Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!
Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!