Angkasa R

14 Januari 2022 14:04

Iklan

Iklan

Angkasa R

14 Januari 2022 14:04

Pertanyaan

Atletik berasal dari bahasa yunani, atlos yang berarti... a.perlombaan b.pembukaan c.penutup d.semua salah


1

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

E. Ahmad

01 April 2022 10:08

Jawaban terverifikasi

Halo Angkasa. Kakak bantu jawab ya. Jawabannya adalah a. Perlombaan. Berikut ini adalah pembahasannya. Pengertian dari atletik yaitu suatu perlombaan cabang-cabang olahraga tertentu yang mencakup jalan, lari, lompat, dan lempar. Mengutip buku elektronik terbitan Pusat Kurikulum dan Perbukuan, Balitbang, Kemendikbud 2017, pengertian atletik berasal dari bahasa Yunani, yaitu athlon atau athlum yang artinya artinya pertandingan, perlombaan, pergulatan, atau perjuangan. Jadi, jawabannya adalah a. Perlombaan. Semoga terbantu ya.


Iklan

Iklan

Deux A

13 September 2022 11:32

keren


lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Lokomotor adalah

2

0.0

Jawaban terverifikasi