Ruslan R

12 April 2022 08:26

Iklan

Ruslan R

12 April 2022 08:26

Pertanyaan

Atlantic Charter yang ditandatangani oleh Frankliir D. Roosevelt dan Winston Churchill di atas geladak kapal Augusta pada tanggal 14 Agustus 1941 mengakui bahwa... a. semua bangsa berhak untuk menentukan bentuk dan corak negaranya sendiri b. perluasah daerah tidak boleh dilakukan apabila tanpa kemauan dari penduduk asli c. semua negara diizinkan untuk terlibat dalam perdagangan internasional d. setiap bangsa berhak untuk hidup damai dan bebas dari rasa takut

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

15

:

34

:

24

Klaim

2

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

M. Beni

Mahasiswa/Alumni Universitas Muria Kudus

09 Agustus 2022 11:45

Jawaban terverifikasi

Jawaban yang benar adalah a. Semua bangsa berhak untuk menentukan bentuk dan corak negaranya sendiri. Yuk simak pembahasan berikut. Piagam Atlantik yaitu dasar utama dalam pembentukan Perserikatan Bangsa-Bangsa atau PBB. Piagam ini ditandatangani oleh Winston Churchill selaku Perdana Menteri Inggris dan F. D. Roosevelt selaku presiden Amerika Serikat pada tanggal 14 Agustus 1941. Isi pokok dari Piagam Atlantik yaitu: 1. Tidak mengizinkan perluasan wilayah. 2. Tiap bangsa berhak menentukan bentuk pemerintahannya sendiri. 3. Semua negara berhak turut serta dalam perdagangan dunia. 4. Mengusahakan perdamaian dunia sehingga tiap bangsa dapat hidup bebas dari kemiskinan dan ketakutan. Oleh karena itu, jawaban yang benar adalah a. Semua bangsa berhak untuk menentukan bentuk dan corak negaranya sendiri.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Apakah benar NIBKD dan MBKS dibentuk guna menghadapi kekuatan Belanda? Jelaskan!

24

5.0

Jawaban terverifikasi