Riris A

22 Maret 2020 11:02

Iklan

Iklan

Riris A

22 Maret 2020 11:02

Pertanyaan

Apakah yang dimaksud dengan teks prosedur?


6

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

A. Rahmawati

Mahasiswa/Alumni Universitas Pendidikan Indonesia

28 Januari 2022 08:47

Jawaban terverifikasi

Halo Riris A. Terima kasih sudah bertanya di Roboguru, kakak bantu jawab ya. Teks prosedur adalah teks yang berisi petunjuk untuk melakukan sesuatu, membuat sesuatu, atau menggunakan sesuatu agar pembaca dapat melakukan sesuatu dengan tepat, akurat, dan sesuai dengan langkah-langkah yang seharusnya. Untuk memahami alasan jawaban tersebut, berikut adalah pembahasannya. Teks prosedur adalah teks yang berisi petunjuk untuk melakukan sesuatu, membuat sesuatu, atau menggunakan sesuatu agar pembaca dapat melakukan sesuatu dengan tepat, akurat, dan sesuai dengan langkah-langkah yang seharusnya. Berikut adalah ciri-ciri teks prosedur. 1. Memiliki panduan langkah-langkah yang harus dilakukan. 2. Membuat aturan atau batasan dalam bahan atau langkah-langkah dalam melakukan kegiatan. 3. Memuat kegiatan yang harus dilakukan secara urut, jika tidak termasuk tips dan trik. Dengan demikian, teks prosedur adalah teks yang berisi petunjuk untuk melakukan sesuatu, membuat sesuatu, atau menggunakan sesuatu agar pembaca dapat melakukan sesuatu dengan tepat, akurat, dan sesuai dengan langkah-langkah yang seharusnya. Semoga membantu ya :)


Iklan

Iklan

Tatik F

22 Maret 2020 14:22

teks berisi tentang tata cara atau petunjuk yang benar dan secara berurutan


lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Apa yang dimaksud dengar mengukur?

4

0.0

Jawaban terverifikasi