Ai R

07 April 2020 09:38

Iklan

Iklan

Ai R

07 April 2020 09:38

Pertanyaan

Pengertian kata serapan,dan contohnya?


5

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

R. Almira

Mahasiswa/Alumni Universitas Brawijaya

02 Februari 2022 15:02

Jawaban terverifikasi

Halo Ai R, Kakak bantu jawab yaa :) Jawaban dari pertanyaan pengertian kata serapan adalah kata yang diserap dari bahasa asing menjadi bahasa Indonesia. Contoh kata serapan yaitu 'film', 'objek', dan 'unduh'. Berikut penjelasannya. Menurut KBBI, kata serapan adalah kata yang diserap dari bahasa lain berdasarkan kaidah bahasa penerima. Proses terbentuknya kata serapan dibagi menjadi tiga, yaitu: 1. Adopsi: Penyerapan kosakata asing ke dalam bahasa Indonesia tanpa mengubah ejaan, pengucapan, dan penulisan. Contohnya: film (dalam bahasa asing kata 'film' juga ditulis 'film'). 2. Adaptasi: Penyerapan kosakata asing yang memiliki makna yang sama dengan bahasa Indonesia, akan tetapi ejaan dan penulisannya diubah. Contohnya: objek (dalam bahasa asing kata 'objek' ditulis 'object'). 3. Pungutan: Penyerapan kosakata asing dengan mencari arti atau terjemahannya dalam bahasa Indonesia. Contohnya: download (kata 'download' dalam bahasa asing diserap menjadi bahasa Indonesia menjadi 'unduh'). Dengan demikian, pengertian kata serapan adalah kata yang diserap dari bahasa asing menjadi bahasa Indonesia. Contoh kata serapan yaitu 'film', 'objek', dan 'unduh'. Semoga membantu :)


Iklan

Iklan

Surta T

08 April 2020 04:51

serapan adalah sesuatu yg harus kita lakukan setiap pagi nya yaitu memakan makanan seperti Roti,susu,Nasi dll


lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Jelaskan aspek kebahasaan drama

10

0.0

Jawaban terverifikasi