Salsabilla I

31 Januari 2023 16:04

Iklan

Salsabilla I

31 Januari 2023 16:04

Pertanyaan

apakah besarnya volume tidal berpengaruh pada frekuensi pernapasan

apakah besarnya volume tidal berpengaruh pada frekuensi pernapasan

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

17

:

42

:

26

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

U. Hanum

03 Februari 2023 12:14

Jawaban terverifikasi

<p>Besarnya volume tidal tidak berpengaruh pada frekuensi pernapasan.</p><p>&nbsp;</p><p>Frekuensi pernapasan adalah ukuran berapa banyaknya napas yang diambil dalam satu menit. Frekuensi pernapasan juga kerap disebut sebagai kecepatan pernapasan. Faktor yang memengaruhi frekuensi pernapasan adalah usia, jenis kelamin, suhu tubuh, posisi tubuh, penyakit keadaan emosi, kadar karbon dioksida dalam darah. Pada umumnya, frekuensi pernapasan manusia adalah sekitar 12 hingga 15 napas per menit. Namun, jumlah tersebut dapat meningkat ataupun menurun bergantung faktor yang memengaruhi frekuensi pernapasan.<br><br>Jadi, besarnya volume tidal tidak berpengaruh pada frekuensi pernapasan.</p>

Besarnya volume tidal tidak berpengaruh pada frekuensi pernapasan.

 

Frekuensi pernapasan adalah ukuran berapa banyaknya napas yang diambil dalam satu menit. Frekuensi pernapasan juga kerap disebut sebagai kecepatan pernapasan. Faktor yang memengaruhi frekuensi pernapasan adalah usia, jenis kelamin, suhu tubuh, posisi tubuh, penyakit keadaan emosi, kadar karbon dioksida dalam darah. Pada umumnya, frekuensi pernapasan manusia adalah sekitar 12 hingga 15 napas per menit. Namun, jumlah tersebut dapat meningkat ataupun menurun bergantung faktor yang memengaruhi frekuensi pernapasan.

Jadi, besarnya volume tidal tidak berpengaruh pada frekuensi pernapasan.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Ciri ciri vertebrata yang hanya dimiliki oleh Aves adalah

411

4.8

Jawaban terverifikasi