Akhmad K

01 April 2020 20:47

Iklan

Iklan

Akhmad K

01 April 2020 20:47

Pertanyaan

Apakah bencana dapat mempengaruhi tingkat kepadatan suatu daerah? Berikan alasannya?


4

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

A. Bryando

Mahasiswa/Alumni Universitas Siliwangi

28 Desember 2021 15:20

Jawaban terverifikasi

Hallo Akhmad, kakak bantu jawab ya. Menurut Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 24 Tahun 2007 tentang Penanggulangan Bencana, bencana adalah peristiwa atau rangkaian peristiwa yang mengancam dan mengganggu kehidupan dan penghidupan masyarakat yang disebabkan baik oleh faktor alam dan/atau faktor nonalam maupun faktor manusia sehingga mengakibatkan timbulnya korban jiwa manusia, kerusakan lingkungan, kerugian harta benda, dan dampak psikologis. Jadi, dapat disimpulkan bahwa bencana mengakibatkan timbulnya korban jiwa manusia dan kerusakan lingkungan yang dapat berpengaruh terhadap kepadatan penduduk suatu wilayah, Semoga membantu ya.


Iklan

Iklan

Johan N

02 April 2020 10:04

bisa berkurangnya jiwa jika terjadi


lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

jelaskan pelestarian dan pemanfaatan produk budaya indonesia dalam bidang ekonomi kreatif dan pariwisata!

87

5.0

Jawaban terverifikasi