Python M

07 Mei 2022 13:43

Iklan

Python M

07 Mei 2022 13:43

Pertanyaan

Apabila tidak terjadi fertilisasi, maka seorang perempuan akan mengalami menstruasi yang ditandai dengan adanya pendarahan yang disebabkan oleh .... Selain itu, peristiwa ... tidak berkaitan dengan proses luruhnya dinding endometri um. A. mel uruhnya endometrium; menurunnya HCG B. meluruhnya sel ovum; menurunnya FSH C: mel uruhnya ovarium; menurunnya estrogen D. melebarnya leher rahim (serviks); menurunnya progesteron E. mel uruhnya endometrium; degradasi korpus luteum

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

07

:

45

:

51

Klaim

2

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

H. Fudlila

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Semarang

27 Agustus 2022 17:55

Jawaban terverifikasi

Jawabannya adalah E. Pada siklus menstruasi setelah terjadi ovulasi maka korpus luteum akan menghasilkan hormon estrogen dan progesteron yang berfungsi untuk menebalkan endometrium sebagai persiapan jika terjadi fertilisasi. Jika tidak terjadi fertilisasi maka kadar hormon progesteron dan estrogen akan turun sehingga dinding endometrium akan meluruh sehingga terjadi menstruasi. Selain itu korpus luteum akan terdegradasi menjadi korpus albikan lalu kembali ke folikel ovarium untuk pembentukan ovum. Peristiwa terdegradasinya korpus luteum tidak berkaitan dengan luruhnya dinding endometrium. Berdasarkan penjelasan di atas maka jawabannya adalah E.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Ciri ciri vertebrata yang hanya dimiliki oleh Aves adalah

38

4.8

Jawaban terverifikasi