Adrian M

24 Mei 2022 02:35

Iklan

Iklan

Adrian M

24 Mei 2022 02:35

Pertanyaan

apa yang menjadi komponen dalam menyusun laporan kegiatan usaha kerajinan dari bahan limbah berbentuk bangun ruang?


24

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

R. Oktavianto

25 Mei 2022 00:52

Jawaban terverifikasi

Jawaban tentang komponen dalam menyusun laporan kegiatan usaha kerajinan dari bahan limbah berbentuk bangun ruang dapat dijelaskan sebagai berikut: 1) BAB I terdiri dari latar belakang atau alasan kegiatan usaha ini dilaksanakan, tujuan diadakannya kegiatan usaha, dan manfaat yang akan diperoleh dari kegiatan usaha. 2) BAB II terdiri dari rencana kegiatan meliputi waktu, tempat dan susunan acara, proses pelaksanaan berupa deskripsi mulai sampai pelaksanaan, laporan kegiatan deskripsi tentang kesuksesan acara kegiatan, laporan keuangan, terdiri dari laporan laba rugi, neraca dan perubahan modal. 3) BAB III terdiri dari kesimpulan, adalah resume dari rangkaian kegiatan Saran, tanggapan yang dapat memberi peningkatan atas kekurangan dari kegiatan. Jadi, komponen laporan kegiatan usaha kerajinan limbah bangun ruang terdiri dari 3 bab sebagaimana telah dijelaskan di atas.


Iklan

Iklan

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Jenis wirausaha sekaligus sebagai upaya melestarikan budaya adalah... A.Mendirikan restoran B.Mendirikan usaha batik C.Mendirikan pabrik mebel D.Mendirikan peternakan ayam

74

0.0

Jawaban terverifikasi