Lomo P

20 Maret 2020 08:52

Iklan

Iklan

Lomo P

20 Maret 2020 08:52

Pertanyaan

apa yang dimaksud diamika pendudukan


6

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

D. Kamilia

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Malang

27 Desember 2021 08:49

Jawaban terverifikasi

Halo Lomo, kakak bantu jawab ya. Dinamika penduduk adalah perubahan jumlah penduduk baik yang berupa penambahan maupun pengurangan akibat adanya peristiwa kelahiran, kematian, dan perpindahan penduduk. Berikut adalah penjelasannya. Dinamika adalah perubahan suatu hal baik secara lambat atau cepat, kecil atau besar, dan terjadi secara relevan dengan kondisi yang dijalani. Penduduk adalah individu atau kelompok yang mendiami suatu wilayah dalam kurun waktu tertentu. Jumlah penduduk di suatu wilayah akan terus mengalami perubahan akibat adanya pengaruh dari peristiwa kelahiran (natalitas), kematian (mortalitas), dan perpindahan (migrasi) di wilayah tersebut. Perubahan inilah yang dinamakan dengan dinamika penduduk. Jadi, dapat disimpulkan bahwa dinamika penduduk adalah perubahan jumlah penduduk baik yang berupa penambahan maupun pengurangan akibat adanya peristiwa kelahiran, kematian, dan perpindahan penduduk. Semoga membantu ya!


Iklan

Iklan

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

kenapa air laut berwarna biru??

5

0.0

Jawaban terverifikasi