Jen I

19 September 2021 13:36

Iklan

Jen I

19 September 2021 13:36

Pertanyaan

Apa yang dimaksud dengan velamen? Di tumbuhan jenis apakah struktur ini dapat ditemukan? Bagaimana susunan sel-sel penyusun jaringan ini terkait fungsinya?

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

15

:

10

:

42

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

I. Fauziah

Mahasiswa/Alumni Universitas Muhammadiyah Prof. DR. HAMKA

11 Maret 2022 07:48

Jawaban terverifikasi

Hai Jen, kakak bantu jawab ya :) Velamen adalah derivat epidermis yang berfungsi untuk mencegah tumbuhan kehilangan air. Velamen merupakan derivat epidermis yang tersusun atas berlapis sel. Velamen dapat ditemukan pada famili Orchidaceae, yaitu pada akar tumbuhan anggrek. Adanya velamen ini berfungsi untuk membantu penyerapan air dan mencegah tanaman kekurangan air. Velamen tersusun atas sel yang tidak berwarna dan mati saat dewasa. Pada saat kondisi kering, velamen akan berwarna putih dan pada saat kondisi lembab/basah velamen akan berwarna kehijauan. Semoga jawabannya membantu ya!


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Ciri ciri vertebrata yang hanya dimiliki oleh Aves adalah

27

4.8

Jawaban terverifikasi