Faizatul M

14 September 2021 07:29

Iklan

Faizatul M

14 September 2021 07:29

Pertanyaan

apa yang dimaksud dengan Sage,mite dan epilog ??

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

23

:

57

:

39


1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

W. Wahyuni

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Makassar

15 September 2021 03:36

Jawaban terverifikasi

Hai Faizatul M. Terima kasih sudah bertanya di Roboguru. Dongeng adalah bentuk karya sastra yang juga dikenal sebagai cerita rakyat yang memuat kisah atau cerita yang tidak benar-benar terjadi, bahkan mustahil untuk terjadi di kehidupan nyata. Dongeng biasanya menceritakan kejadian zaman dulu yang aneh-aneh. Jenis-jenis dongeng adalah mite, sage, fabel, legenda, dan sebagainya. Sage adalah jenis dongeng yang mengisahkan sebuah cerita kepahlawanan, keperkasaan, keberanian, dan pembela kebenaran. Mite adalah jenis dongeng yang memuat unsur mistis atau horor. Epilog adalah bagian penutup di dalam cerita fiksi atau sastra, termasuk dongeng. Dengan demikian, sage adalah dongeng kepahlawanan, mite adalah dongeng mistis, dan epilog adalah bagian penutup yang juga ada di dongeng.


Iklan

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!