Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Medan
24 Januari 2022 02:35
Halo Yellowzyz, kakak bantu jawab ya ...
Jawaban:
Kegiatan ekonomi adalah kegiatan yang dilakukan manusia untuk memenuhi kebutuhan hidup.
Penjelasan:
Bentuk kegiatan ekonomi adalah meliputi tiga kegiatan, yaitu produksi, distribusi, dan konsumsi. Produksi adalah kegiatan untuk menghasilkan barang dan jasa, konsumsi adalah kegiatan untuk mengurangi atau menghabiskan nilai suatu barang atau jasa, sedangkan distribusi adalah kegiatan menyalurkan barang yang diproduksi sehingga bisa dikonsumsi oleh konsumen.
Terimakasih sudah bertanya di Roboguru. Semoga membantu ya ... :)