Pitaloka M

17 Maret 2022 06:57

Iklan

Pitaloka M

17 Maret 2022 06:57

Pertanyaan

Apa tulisan/huruf yang diperkenalkan oleh agama Hindu dan Budha? a. Sansekerta b. Pallawa c. Latin d. Roman e. Arab

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

05

:

39

:

49

Klaim

2

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

P. Yulianti

30 Maret 2022 04:59

Jawaban terverifikasi

Hallo Pitaloka M, Kakak bantu jawab ya. Jawaban yang tepat adalah B. Pallawa. Untuk lebih jelasnya, yuk pahami penjelasan berikut. Di Indonesia agama Hindu-Buddha telah berlangsung berabad-abad lalu. Namun, masyarakat sekarang masih dapat merasakan pengaruh kebudayaan Hindu-Buddha. Masuknya kebudayaan dan agama Hindu-Buddha menyebabkan akulturasi dengan kebudayaan lokal. Salah satunya pengaruh pada aksara dan sastra. Masyarakat Indonesia mengenal, membaca dan menulis bahasa Sansekerta dan huruf pallawa . Sehingga membawa perkembangan dalam seni sastra. Seni sastra yang berkembang pada masa Hindu-Buddha yaitu cerita Mahabarata dan Ramayana. Terdapat beberapa kata dalam bahasa Indonesia yang diserap dari bahasa Sansekerta seperti silambara, harta dari artha, atau gembala dari gopala. Meskipun tulisannya dengan huruf Pallawa dan bahasa Sanskrta yang berasal dari India, namun tulisan yang berkenaan dengan peraturan yang dikeluarkan oleh kerajaan dapat diketahui oleh masyarakat terutama para pimpinan di daerah. Sehingga informasi yang diperoleh menjadi lebih dipercaya dan tidak mudah dilupakan. Semoga membantu yaa.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Apakah benar NIBKD dan MBKS dibentuk guna menghadapi kekuatan Belanda? Jelaskan!

28

5.0

Jawaban terverifikasi