Isabelle K

14 Januari 2022 05:43

Iklan

Isabelle K

14 Januari 2022 05:43

Pertanyaan

Apa saja huruf al-qomariyah dan al-syamsiyah

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

21

:

21

:

06

Klaim

1

3

Jawaban terverifikasi

Iklan

Q. Aina

Mahasiswa/Alumni IAIN Kudus

27 Januari 2022 02:34

Jawaban terverifikasi

Halo Isabelle K Kakak bantu jawab ya. Jawaban untuk soal di atas adalah Jumlah huruf al-syamsiyah ada 14 huruf hijaiyyah, yakni: ط ث ص ر ت ض ذ ن د س ظ ز ش ل Jumlah huruf al-qomariyah ada 14 huruf hijaiyyah, yakni: ا ب غ ح ج ك و خ ف ع ق ي م ه Pembahasan Alif lam syamsiah merupakan hukum bacaan tajwid dimana huruf lam (ل) tersebut harus dibaca idghom atau tidak dibaca jelas (masuk ke dalam huruf berikutnya atau bunyinya melebur) ketika menghadapi beberapa huruf hijaiyah berikut ini:ط ث ص ر ت ض ذ ن د س ظ ز ش ل. Selain itu, ciri dari bentuk alif lam syamsiah ialah dimana bacaan alif lamnya memiliki tanda baca tasyid (ّ) Adapun contoh bacaanya ialah sebagai berikut: اَلرَّحۡمٰنُۙ, dibaca arrahman الضَّلاَلَةَ, dibaca addholaalah Alif lam qamariyah merupakan hukum bacaan tajwid di mana huruf lam (ل) harus dibaca dengan jelas ketika bertemu dengan huruf hijaiyah seperti ا ب غ ح ج ك و خ ف ع ق ي م ه. Adapun ciri bacaan ini ialah huruf lamnya memiliki tanda baca sukun atau mati (ْ), sehingga dilafalkan dengan jelas. Berikut contoh kata yang termasuk bacaan alif lam qamariyah: اَلْحَمْدُ لِلّٰ, dibaca alhamdulillah اَلْفُرْقَانَ, dibaca alfurqon اَلْغَفُوْرَ, dibaca alghofuur Jadi, jawaban yang benar sesuai dengan penjelasan di atas ya. Semoga membantu :)


Iklan

Ayoe D

17 Februari 2022 11:52

ba,jim,cha,kha,ain,ghain,fa,kof,kaf,mim,wau,Ha,hamzah,ya


Ayoe D

17 Februari 2022 11:52

ba,jim,cha,kha,ain,ghain,fa,kof,kaf,mim,wau,Ha,hamzah,ya


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Perang Uhud dimenangkan oleh kafir karena umat Islam ... A. bercerai-cerai B.berselisih C. berseteru D. bersekutu E. bergerombol

9

5.0

Jawaban terverifikasi