Canis L

25 Maret 2022 03:28

Iklan

Canis L

25 Maret 2022 03:28

Pertanyaan

Apa perbedaan alat pernapasan pada ikan bertulang sejati, ikan bertulang rawan, dan ikan paru-paru?

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

11

:

15

:

49

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

A. Agustina

Mahasiswa/Alumni Universitas Padjadjaran

29 Agustus 2022 02:20

Jawaban terverifikasi

Jawaban untuk soal ini adalah ikan bertulang sejati bernapas dengan insang yang celah insangnya kanan kiri faring terlindung oleh tutup insang, ikan bertulang rawan bernapas dengan insang yang celah insangnya kanan kiri faring tidak terlindung oleh tutup insang, dan ikan paru-paru bernapas dengan insang dan juga alat bantu pernapasan yang disebut pulmosis. Contoh kelas dari subfilum vertebrata (hewan bertulang belakang) adalah Chondrichthyes atau ikan bertulang rawan dan Osteichthyes atau ikan bertulang sejati. Ciri-ciri hewan kelas Chondrichthyes, yaitu rangka dalamnya tersusun atas tulang rawan. Perbedaan mencolok dari jenis ikan kelas lainnya yaitu celah insangnya terdapat di sisi kiri dan kanan faring, tidak terlindung oleh tutup insang. Contohnya yaitu ikan hiu dan ikan pari. Kelas Osteichthyes mempunyai ciri rangkanya tersusun atas tulang sejati. Insang pada kelas ini celahnya di kanan kiri faring terlindung oleh tutup insang. Osteichthyes dapat dibedakan menjadi beberapa ordo, salah satunya adalah dipnoi. Dipnoi bernapas dengan insang dan alat yang disebut pulmosis. Pulmosis merupakan satu atau sepasang gelembung udara seperti paru-paru yang dapat digunakan untuk membantu pernapasan. Contoh spesiesnya yaitu ikan paru-paru. Jadi, perbedaannya adalah ikan bertulang sejati bernapas dengan insang yang celah insangnya kanan kiri faring terlindung oleh tutup insang, ikan bertulang rawan bernapas dengan insang yang celah insangnya kanan kiri faring tidak terlindung oleh tutup insang, dan ikan paru-paru bernapas dengan insang dan juga alat bantu pernapasan yang disebut pulmosis.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Ciri ciri vertebrata yang hanya dimiliki oleh Aves adalah

38

4.8

Jawaban terverifikasi