Alima A

22 Mei 2023 23:31

Iklan

Alima A

22 Mei 2023 23:31

Pertanyaan

Apa pengertian dari Cerpen? Bagaimana ciri dari cerpen?

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

15

:

28

:

35

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Dwinda R

22 Mei 2023 23:45

Jawaban terverifikasi

Cerpen merupakan suatu karya sastra dalam bentuk tulisan yang mengisahkan tentang sebuah cerita fiksi lalu dikemas secara pendek, jelas dan ringkas. Ciri-ciri cerpen : 1. Cerpen umumnya bersifat fiktif atau berupa karangan dari penulis. 2. Adanya susunan kata yang tidak lebih dari 10.000 kata. 3. Cerpen bisa dibaca selesai dengan hanya sekali duduk. 4. Cerpen memiliki bentuk cerita yang sangat singkat. 5. Cerpen memiliki alur cerita tunggal atau satu jalan cerita saja. 6. Cerpen memiliki diksi atau pilihan kata yang tidak rumit, sehingga mudah dipahami. 7. Kisah yang ada pada cerpen umumnya berupa peristiwa dalam kehidupan sehari-hari. 8. Karakter yang digambarkan pada cerpen sangatlah sederhana. 9. Pada akhir dari sebuah cerpen umumnya akan ada pesan moral yang sangat mendalam sehingga bisa membuat pembaca ikut merasakan kisah tersebut.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

berikan 3 contoh kata bilangan di teks laporan percobaan hasil percobaan

144

5.0

Jawaban terverifikasi

Bacalah kutipan puisi berikut! Pagiku hilang sudah melayang Hari mudaku sudah pergi Sekarang petang datang membayang Batang usiaku sudah tinggi. Aku lalai di hari pagi Beta lengah di masa muda Kini hidup meracuni hati Miskin ilmu miskin harta Kata petang mempunyai makna lambang a. suasana senja b. masa tua C. waktu sore hari d. kehidupan manusia

353

3.5

Lihat jawaban (4)

Iklan