Corylus S

19 April 2022 14:44

Iklan

Corylus S

19 April 2022 14:44

Pertanyaan

Apa akibat dari hiposekresi dan hipersekresi dari hormon somatotropin (GH)?

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

09

:

20

:

26

Klaim

17

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

S. Agita

19 April 2022 23:54

Jawaban terverifikasi

Halo Corylus, kakak bantu jawab yaa :) Jawaban: Akibat dari hiposekresi dan hipersekresi hormon somatotropin secara berturut-turut yaitu kretinisme dan gigantisme. Pembahasan: Somatotropin disebut juga Growth Hormone atau GH. Hormon ini disekresikan oleh kelenjar hipofisis yang berada di dalam otak. Somatotropin secara normal berfungsi sebagai pengatur pertumbuhan. Hipersekresi somatotropin adalah keadaan pengeluaran hormon somatotropin secara berlebihan. Hipersekresi akan memicu kelainan berupa pertumbuhan yang cepat seperti raksasa atau disebut gigantisme. Sebaliknya hiposekresi somatotropin adalah pengeluaran hormon somatotropin yang kurang dari normal. Hiposekresi akan memicu perlambatan pertumbuhan atau kekerdilan yang disebut kretinisme. Jadi, akibat dari hiposekresi dan hipersekresi hormon somatotropin secara berturut-turut yaitu kretinisme dan gigantisme. Semoga membantu ya!


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Ciri ciri vertebrata yang hanya dimiliki oleh Aves adalah

38

4.8

Jawaban terverifikasi