Enji J

20 Februari 2025 12:07

Iklan

Enji J

20 Februari 2025 12:07

Pertanyaan

Anton sedang mendaki sebuah gunung yang diketahui tekanan udara pada puncaknya sebesar 60cmHg. Berapakah ketinggian gunung yang Anton daki?

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

16

:

17

:

50

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Cyndi C

22 Februari 2025 22:31

Jawaban terverifikasi

<p>Untuk menghitung ketinggian gunung berdasarkan tekanan udara di puncaknya, kita dapat menggunakan rumus:</p><p><strong>h = (P<sub>u – </sub>P<sub>h</sub>) × 100</strong></p><p>Di mana:</p><ul><li><strong>h</strong> = ketinggian tempat (dalam meter)</li><li><strong>P<sub>u </sub></strong>= tekanan udara di permukaan laut (standar 76 cmHg)</li><li><strong>P<sub>h </sub></strong>= tekanan udara pada ketinggian <strong>h</strong></li></ul><p>Diketahui tekanan udara di puncak gunung (<strong>P<sub>h</sub></strong>) adalah 60 cmHg, maka:</p><p><strong>h = (76 cmHg – 60 cmHg) × 100</strong></p><p><strong>h = 16 × 100 = 1.600 meter</strong></p><p>&nbsp;</p>

Untuk menghitung ketinggian gunung berdasarkan tekanan udara di puncaknya, kita dapat menggunakan rumus:

h = (Pu – Ph) × 100

Di mana:

  • h = ketinggian tempat (dalam meter)
  • Pu = tekanan udara di permukaan laut (standar 76 cmHg)
  • Ph = tekanan udara pada ketinggian h

Diketahui tekanan udara di puncak gunung (Ph) adalah 60 cmHg, maka:

h = (76 cmHg – 60 cmHg) × 100

h = 16 × 100 = 1.600 meter

 


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

sebuah mangga bermassa 250 gram jauh dari ketinggian 3m dari tanah. berapa energi potensial yang di miliki pemanjat tersebut?[ 9=10m²]

2

0.0

Jawaban terverifikasi

1. Perusahaan Pak Andi melakukan suplai barang terhadap toserba di wilayah Jawa Tengah, khusus mengirim celana panjang setiap bulannya sebanyak 5.000 unit. Setiap penyuplaian tersebut, ia menghabiskan biaya berikut : Biaya Bahan Baku= Rp 28.000.000 Biaya Tenaga Kerja Langsung= Rp10.000.000 Biaya Overhead= Rp5.000.000 Ditanyakan : Hitunglah berapa besar biaya produksi perusahaan Pak Andi setiap bulannya? Berapa harga pokok sesuai biaya produksi masing-masing unitnya? Dan apabila Pak Andi menginginkan keuntungan 20% dari per unit nya, hitunglah harga jual produk tersebut ! 2. Sebuah perusahaan pakaian memproduksi 5.000 kemeja dengan rincian biaya berikut : Biaya Bahan Baku= Rp46.000.000 Biaya Tenaga Kerja Langsung= Rp12.000.000 Biaya Overhead= Rp3.000.000 Ditanyakan : Hitunglah biaya produksi produk tersebut! Cari juga harga produksi per unitnya ! 3. Diketahui : Biaya biaya yang dikeluarkan untuk membuat produk yogurt sebagai berikut : Susu segar Rp 100.000 Bibit yogurt Rp 60.000 Upah tenaga kerja Rp 50.000 Biaya pengemasan Rp 20.000 Biaya distribusi Rp 20.000 Ditanyakan : Hitunglah harga pokok diatas menggunakan metode full costing Hitunglah harga pokok diatas menggunakan metode variabel costing Apabila kapasitas produksi mencapai 25 pcs dan perhitungan harga pokok menggunakan metode full costing, berapakah harga jual per pcs dari yogurt apabila keuntungan yang diinginkan sebesar 20% ? Apabila kapasitas produksi mencapai 25 pcs dan perhitungan harga pokok menggunakan metode full costing, berapakah harga pokok pcs produk dari yogurt tersebut ?

4

2.0

Jawaban terverifikasi

Iklan