London L

23 Desember 2021 06:07

Iklan

London L

23 Desember 2021 06:07

Pertanyaan

alat musik rebab dimainkan dengan cara

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

14

:

03

:

29

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

S. Suryanti

Mahasiswa/Alumni Universitas Tarumanagara

25 Desember 2021 03:45

Jawaban terverifikasi

Halo London L, kakak bantu jawab ya. Jawaban: digesek Cermati penjelasan berikut! Rebab adalah alat musik yang dimainkan dengan cara digesek pada dawai yang terbentang di atas resonator hingga lehernya. Rebab terbuat dari kayu dengan jumlah senar yang tak terlalu banyak. Banyak daerah di Indonesia yang memiliki alat musik rebab di dalam susunan ansambel musik mereka, seperti di Jawa Barat, Jawa Tengah bahkan Jakarta. Cara Memainkan Alat Musik Rebab : Ada dua jenis rebab yang bisa kita temukan saat ini, yaitu rebab yang memiliki tangkai di bagian bawah dan rebab yang tidak bertangkai sehingga harus dipangku saat memetiknya. 1. Cara memainkan alat musik Rebab ini dilakukan dengan meletakkan ibu jari kanan di samping kepala gesekan. 2. Kemudian jari ke-2 dan ke-3 di bagian bawah, sedangkan jari ke-4 dan ke-5 mengeraskan tali. 3. Tali gesekan dimainkan pada bagian atas “tempurung”, dengan posisi rebab berdiri (jika tidak memiliki tangkai). Pada bagian rebab yang memanjang (leher) terbuat dari kayu nangka, kemudian pada bagian tubuh yang berbentuk hati atau lingkaran berperan sebagai resonator. Semoga bermanfaat ya. Terima kasih telah bertanya di Roboguru :)


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

apa birama lagu alam bebas

9

0.0

Jawaban terverifikasi