Pitaloka M
22 Maret 2022 01:21
Iklan
Pitaloka M
22 Maret 2022 01:21
Pertanyaan
6
1
Iklan
B. Hindarto
Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Jakarta
02 November 2022 16:27
Jawaban yang tepat adalah d. Tidak mau ada campurtangan Jepang dalam Proklamasi Kemerdekaan
Mari simak pembahasan berikut !
Pada tanggal 15 Agustus 1945 sekitar pukul 10 malam ditempat kediaman Bung Karno, berlangsung perdebatan serius antara golongan muda dengan Bung Karnoyang mewakili golongan tua mengenai waktu pelaksanaan dari Proklamasi Kemerdekaan.
Keinginan golongan muda ingin proklamasi dilaksanakan secepatnya setelah mendengan berita dari menyerahnya Jepang terhadap sekutu, namun golongan tua ingin pelaksanaan kemerdekaan didiskusikan terlebih dahulu dengan PPKI yang sudah mengerjakan pembuatan dari dasar negera Pancasila. Akan tetapi menurut golongan muda, keikutsertaan PPKI yang dasarnya merupakan bentukan Jepang yang artinya ada campur tangan Jepang terhadap kemerdekaan Indonesia. Golongan muda menginginkan kemerdekaan Indonesia harus murni karena tindakan dan perjuangan orang-orang Indonesia sendiri.
Dengan demikian, Jawaban yang tepat adalah d. Tidak mau ada campurtangan Jepang dalam Proklamasi Kemerdekaan
· 5.0 (1)
Iklan
Tanya ke AiRIS
Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

LATIHAN SOAL GRATIS!
Drill Soal
Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian


Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!