Rahmat S

16 Januari 2023 07:23

Iklan

Rahmat S

16 Januari 2023 07:23

Pertanyaan

Alasan orang pribumi dilarang menikah dengan orang keturunan belanda adalah ....

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

09

:

02

:

44

Klaim

2

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

W. Ega

31 Januari 2023 10:03

Jawaban terverifikasi

Jawabannya adalah karena anak-anak pribumi tidak memiliki pendidikan yang setara dengan anak-anak Belanda dan pejabat. Diskriminasi kelas sosial ditunjukkan dalam praktik pelarangan belajar oleh pemerintah kolonial bagi bangsa pribumi, khususnya yang bukan dari kalangan pejabat (kelas sosial atas). Kondisi ini kemudian melahirkan kerugian yang besar bagi pribumi berupa keterbatasan akses terhadap mobilitas sosial vertikal naik karena anak-anak pribumi tidak memiliki pendidikan yang setara dengan anak-anak Belanda dan pejabat. Kelas sosial paling tinggi merupakan orang Jepang. Tingkatan kedua merupakan orang Timur Asing (Cina, Arab, India ) dan orang Belanda. Tingkatan ketiga merupakan orang Indonesia/Pribumi. Golongan Eropa: seluruh keluarga yang berasal dari Eropa baik Belanda maupun yang bukan Belanda. Orang Jepang juga termasuk karena perjanjian khusus antar Jepang dan Belanda. Golongan Timur Asing: seluruh masyarakat Asia lain seperti Cina, Afrika, Arab, India, dan orang Indonesia berpendidikan. Golongan Pribumi: berasal dari seluruh masyarakat pribumi/Indonesia ditambah dengan yang menikah dengan masyarakat pribumi. Jadi, jawabannya adalah karena anak-anak pribumi tidak memiliki pendidikan yang setara dengan anak-anak Belanda dan pejabat.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Apakah benar NIBKD dan MBKS dibentuk guna menghadapi kekuatan Belanda? Jelaskan!

30

5.0

Jawaban terverifikasi