R N

08 Juli 2022 05:03

R N

08 Juli 2022 05:03

Pertanyaan

Akhir tahun lalu, Presiden Joko Widodo meresmikan implementasi biodisesel 30 persen (830) di salah satu stasiun pengisian bahan bakar umum (SP8U) di Jakarta. Menurut Kompas.com, Presiden meminta PT Pertamina (Persero) u ntuk memacu 88M sejenis dengan kandu ngan nabati dan solar. Alasannya, jika 88M biodiesel ditingkatkan, akan mengurangi defisit neraca perdagangan I ndonesia. Selain itu, pemerintah telah berencana meningkatkan penggu naan bahan bakar biodiesel h ingga 8 1 00 di masa depan. 830 merupakan campuran bahan bakar solar dengan 30 persen Fatty, Acit, Metil, Eter(FAME) diolah dari minyak sawit yang didapatkan dari kelapa sawit. Selain mengurangi defisit neraca perdagangan Indonesia, biodiesel juga digadang-gadang membuat emisi kendaraan lebih ramah lingkungan. Namun di sisi lain, para aktivis lingkungan menyebut kelapa sawit, sebagai bahan baku biodiesel, merupakan salah satu pendorong utama kerusakan hutan h ujan tropis. Dilansir dari News Decoder, lebih dari separuh deforestasi dikaitkan dengan produksi minyak sawit. Meskipun terlihat "hijau", perkebunan kelapa sawit m enyerap karbon jauh lebih sedikit daripada h utan asli dan merusak keanekaragaman hayati . Pembukaan lahan untuk budi daya kelapa sawit berkontribusi pada kabut asap kebakaran h utan yang merusak kesehatan dan mempercepat pemanasan global melalui emisi gas rumah kaca. Sumber: http://web.archive.org/web/20201020041014/httpsJ!www. kompas.com/globaVread/2020110/19/121952270/inspirasienergi-benarkah-biodiesel-ramah-/ingkungan ?page=all, diakses 21 Februari 2021 Tentukan pendapat kontra dalam teks diskusi tersebut!

Belajar bareng Champions

Brain Academy Champions

Hanya di Brain Academy

Habis dalam

02

:

21

:

36

:

26

Klaim

1

2

Jawaban terverifikasi

N. Izzatun

Mahasiswa/Alumni Universitas Gadjah Mada

13 Juli 2022 09:48

Jawaban terverifikasi

Jawabannya : Kelapa sawit sebagai bahan baku biodiesel, merupakan salah satu pendorong utama kerusakan hutan hujan tropis. Pembukaan lahan untuk budi daya kelapa sawit berkontribusi pada kabut asap kebakaran hutan yang merusak kesehatan dan mempercepat pemanasan global melalui emisi gas rumah kaca. Pembahasan : Teks diskusi adalah bahan tertulis sebagai media untuk mencatat hal-hal penting tentang suatu masalah dalam pertemuan ilmiah. Teks diskusi terdiri atas pendapat-pendapat yang muncul dalam diskusi, seperti pendapat yang menyetujui atau yang menolak hasil diskusi. Struktur teks diskusi terdiri atas isu, pernyataan pendapat, serta simpulan atau saran. Terdapat dua jenis pendapat yang terkandung dalam teks, yaitu pendapat pro dan pendapat kontra. - Pendapat pro adalah pendapat atau gagasan yang mendukung atau menyetujui topik pembahasan diskusi. - Pendapat kontra adalah pendapat yang menolak atau menentang topik pembahasan diskusi. Pendapat kontra pada teks diskusi di atas terdapat pada paragraf ketiga, yaitu : "Namun di sisi lain, para aktivis lingkungan menyebut kelapa sawit, sebagai bahan baku biodiesel, merupakan salah satu pendorong utama kerusakan hutan hujan tropis. Dilansir dari News Decoder, lebih dari separuh deforestasi dikaitkan dengan produksi minyak sawit. Meskipun terlihat "hijau", perkebunan kelapa sawit menyerap karbon jauh lebih sedikit daripada hutan asli dan merusak keanekaragaman hayati . Pembukaan lahan untuk budi daya kelapa sawit berkontribusi pada kabut asap kebakaran hutan yang merusak kesehatan dan mempercepat pemanasan global melalui emisi gas rumah kaca." Jadi, pendapat kontra pada teks tersebut adalah kelapa sawit sebagai bahan baku biodiesel, merupakan salah satu pendorong utama kerusakan hutan hujan tropis. Pembukaan lahan untuk budi daya kelapa sawit berkontribusi pada kabut asap kebakaran hutan yang merusak kesehatan dan mempercepat pemanasan global melalui emisi gas rumah kaca.


Erli S

09 Januari 2024 02:23

Pendapat pro terletak di kalimat


Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Bacalah kutipan buku nonfiksi berikut! Puputan Upacara puputan atau dhautan bagi masyarakat Jawa merupakan upacara yang dilakukan dalam rangkaian upacara kelahiran seorang anak. Upacara ini dilaksanakan pada sore hari ketika tali pusar si bayi telah putus atau lepas (puput atau dhaut berarti lepas). Waktu yang diperlukan untuk penyelenggaraan puputan tidak dapat ditentukan secara pasti Hal ini bergantung kepada lama tidaknya tali pusar si bayi lepas dengan sendirinya. Tali pusar si bayi dapat putus sebelum seminggu bahkan lebih dari seminggu sejak kelahiran. Keluarga si bayi harus siap mengadakan upacara puputan jika sewaktu- waktu tali pusar tersebut putus. Upacara ini diselenggarakan dengan mengadakan kenduri atau selamatan yang dihadiri oleh kerabat dan tetangga terdekat. Sesajian (makanan) yang disediakan dalam upacara puputan, antara lain nasi gudangan yang terdiri atas nasi dengan lauk-pauk, sayur-mayur dan parutan kelapa, bubur merah, bubur putih, dan jajan pasar. Upacara puputan biasanya ditandai dengan dipasangnya sawuran (bawang merah, dlingo bengle yang dimasukkan ke ketupat), dan aneka macam duri kemarung di sudut- sudut kamar bayi. Selain sawuran dipasang juga daun nanas yang diberi warna hitam putih (bergaris-garis), daun apa-apa, awar-awar, girang, dan duri kemarung. Di halaman rumah dipasang tumbak sewu, yaitu sapu lidi yang didirikan dengan tegak. Di tempat tidur si bayi diletakkan benda-benda tajam seperti pisau dan gunting. Dalam upacara puputan dhautan terdapat makna atau lambang atau yang tersirat dalam makanan dan alat yang digunakan tersebut. Sumber: Maryani, Indonesia nan Indah: Upacara Adat, Semarang. Alprin, 2019 Buatlah rangkuman isi kutipan buku nonfiksi tersebut!

253

0.0

Jawaban terverifikasi