Indah M

21 Mei 2022 01:58

Iklan

Indah M

21 Mei 2022 01:58

Pertanyaan

Ajaran Mahatma Gandhi yang mampu menginspirasi bangsa India untuk membangun negara adalah

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

04

:

17

:

37

Klaim

5

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

O. Abdurrohman

Mahasiswa/Alumni UIN Sunan Gunung Djati

21 Mei 2022 05:27

Jawaban terverifikasi

Ajaran Ahimsa, Hartal, Satyagraha, Swadesi. Yuk pahami penjelasannya. Mahatma Gandhi merupakan seorang tokoh nasioanl India yang aktif berjuang membebaskan bangsa India dari penjajahan pemerintah Inggris. Dalam melakukan perjuangannya, Mahatma Gandhi menyebarkan beberapa ajaran yang menginspirasi rakyat India untuk bebas dari Inggris dan mendirikan pemerintahan negara sendiri. Beberapa ajaran tersebut diantaranya adalah 1. Ahimsa, artinya melawan musuh tanpa kekerasan fisik. 2. Hartal, artinya pemogokan. Ajaran ini berarti rakyat tidak melakukan pekerjaan sebagai bentuk prates terhadap peraturan yang tidak adil atau tanda berkabung untuk memperingati peristiwa yang menyedihkan. 3. Satyagraha, artinya tetap setia pada kebenaran dan menolak bekerja sama dengan Inggris. 4. Swadesi, artinya hidup dengan usaha sendiri. Dengan demikian, Ajaran Mahatma Gandhi yang mampu menginspirasi bangsa India untuk membangun negara adalah ajaran Ahimsa, Hartal, Satyagraha, Swadesi. Semoga membantu yaa...


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Apakah benar NIBKD dan MBKS dibentuk guna menghadapi kekuatan Belanda? Jelaskan!

24

5.0

Jawaban terverifikasi