Irema O

03 Februari 2022 02:40

Iklan

Irema O

03 Februari 2022 02:40

Pertanyaan

Agroekosistem merupakan ekosistem buatan yang stabil. SEBAB Agroekosistem mempunyai komunitas bersifat monokultur dan tingkat keanekaragamannya rendah

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

10

:

41

:

08

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

E. Milada

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Malang

20 Juli 2022 14:33

Jawaban terverifikasi

Pernyataan salah dan alasan benar. Agroekosistem merupakan suatu sistem lingkungan yang telah dimodifikasi dan dikelola oleh manusia untuk kepentingan produksi pangan dan berbagai produk pertanian lain. Komponen-komponen dalam agroekosistem terjalin interaksi satu sama lain yang apabila interaksi tersebut normal akan terjadi sebuah keseimbangan ekosistem dan sebaliknya apabila tidak normal atau ada salah satu diantara komponen tersebut yang jumlahnya melampaui batas, misalnya meledaknya hama maka interaksinya akan terganggu dan tidak akan seimbang. Sehingga pernyataan salah harusnya kurang stabil dan alasan benar. Sedangkan alasan benar karena agroekosistem pada umumnya memiliki komunitas yang bersifat monokultur keanekaragaman genetik dan spesies rendah sehingga sehingga kurang stabil. Jadi, pernyataan salah dan alasan benar.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Ciri ciri vertebrata yang hanya dimiliki oleh Aves adalah

36

4.8

Jawaban terverifikasi