Kurnia R

30 Maret 2020 22:30

Iklan

Iklan

Kurnia R

30 Maret 2020 22:30

Pertanyaan

Agar |x-2|² > |x-2| + 20 memiliki penyelesaian, maka nilai x haruslah...


496

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

W. Lestari

Mahasiswa/Alumni Universitas Sriwijaya

09 Maret 2022 11:35

Jawaban terverifikasi

Halo Kurnia. Terima kasih sudah bertanya di Roboguru. Jawaban : x < -3 atau x > 7 Perhatikan penjelasan berikut ya. Ingat kembali: |f(x)| > a → f(x) > a atau f(x) < -a |f(x)| < a → f(x) < a atau f(x) > -a Diketahui : |x - 2|² > |x - 2| + 20 Ditanya : nilai x yang memenuhi = ... ? Misalkan : |x - 2| = p Maka: |x - 2|² > |x - 2| + 20 p² > p + 20 p² - p - 20 > 0 (p - 5)(p + 4) > 0 p > 5 atau p < -4 Sehingga: untuk p > 5 → |x - 2| > 5 x - 2 > 5 x > 5 + 2 x > 7 ------------------→(i) x - 2 < - 5 x < -5 + 2 x < -3 -----------------→ (ii) untuk p < -4 → |x - 2| < -4 x - 2 < -4 x < -4 + 2 x < -2 -----------------→ (iii) x - 2 > -(-4) x - 2 > 4 x > 4 + 2 x > 6 ------------------→ (iv) Dari (i), (ii), (iii), dan (iv) dapat diambil niali x yang memenuhi adalah: x < -3 atau x > 7. Jadi, nilai x yang memenuhi adalah x < -3 atau x > 7. Semoga membantu.


Iklan

Iklan

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis

Dapatkan akses pembahasan sepuasnya
tanpa batas dan bebas iklan!

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Ada empat guru dan delapan siswa akan duduk pada 12 kursi yang berjajar ke samping sehingga setiap guru diapit oleh dua siswa. Ada berapa caranya?

19

0.0

Jawaban terverifikasi