Keira K

15 Februari 2022 16:18

Iklan

Keira K

15 Februari 2022 16:18

Pertanyaan

6. Berikut ini merupakan contoh benda seni rupa terapan yang termasuk benda pakai, kecuali… a. meja b. kursi c. cnagkir d. mangkuk e. perajin

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

05

:

32

:

43

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

W. Koko

19 Februari 2022 00:14

Jawaban terverifikasi

Halo, Keira, terimakasih sudah bertanya di Roboguru. Kakak bantu jawab ya. Jawaban atas pertanyaan tersebut adalah E. Perajin. Berikut ini penjelasannya: Seni rupa adalah cabang seni visual yang karya seninya terbentuk dari gabungan unsur seni rupa yang disusun berdasarkan prinsip-prinsip pada seni rupa sehingga membentuk sebuah karya seni rupa yang memiliki nilai keindahan dan menarik. Seni rupa juga pada dasarnya merupakan kegiatan mengungkapkan ekspresi yang dimiliki oleh seorang perupa yang ditumpahkan ke dalam media gambar dua dimensi atau tiga dimensi. Berdasarkan fungsinya, karya seni rupa bisa dibedakan menjadi: Seni rupa murni: suatu karya seni rupa yang hanya dibuat untuk dinikmati keindahannya saja tanpa memiliki fungsi lain. Pembentukan suatu karya seni rupa murni juga hanya mementingkan nilai keindahannya saja tanpa memikirkan nilai fungsionalitas dari karya seni rupa tersebut. Seni rupa terapan: suatu karya seni rupa yang bisa digunakan oleh pemiliknya untuk aktivitas sehari-hari. Jadi, perbedaannya dengan seni rupa murni adalah proses pembuatan dari karya seni rupa terapan lebih mementingkan sisi fungsionalitasnya terlebih dahulu ketimbang sisi keindahnnya. Namun, seni rupa terapan juga tetap memiliki sisi keindahan hanya saja bukan menjadi prioritas dari perupa. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah E. Perajin. Semoga membantu.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

sebagaian siswa diharuskan untuk melihat, mengamati, menilai suatu pentas seni. Kegiatan tersebut disebut….

3

0.0

Jawaban terverifikasi