Lala L

11 Januari 2023 08:15

Iklan

Lala L

11 Januari 2023 08:15

Pertanyaan

4 faktor pendukung yang menjadi penyebab kerajaan Hindu-Buddha awalnya muncul di Kalimantan dan pulau Jawa

4 faktor pendukung yang menjadi penyebab kerajaan Hindu-Buddha awalnya muncul di Kalimantan dan pulau Jawa

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

00

:

51

:

59

Klaim

18

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

N. Shoimah

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Yogyakarta

12 Januari 2023 01:12

Jawaban terverifikasi

<p>Jawabannya, adalah</p><p>1.Letak geografis<br>2. Sifat terbukanya penduduk dengan kebudayaan baru karena wilayahnya menjadi pusat perdagangan<br>3. Teori emas</p><p>&nbsp;</p><p>Yuk simak pembahasannya!</p><p>&nbsp;</p><p>Berdasarkan sejarah yang telah diketahui, ternyata lokasi pertama berdirinya kerajaan Hindu-Buddha berada di wilayah Kalimantan dan juga Pulau Jawa. Ada beberapa faktor yang menyebabkan hal tersebut dapat terjadi. Pertama karena letak kedua pulau yang strategis, Pulau Kalimantan merupakan pulau yang terletak di tengah kepulauan di kawasan Asia Tenggara. Keberadaannya terletak di jalur perdagangan yang cukup ramai menjadi tempat singgah para pedagang Cina yang hendak berdagang ke wilayah India.</p><p>Kedua, jumlah penduduk dan sifat keterbukaan penduduknya. Penduduk Pulau Kalimantan dan Pulau Jawa yang mendapat pengaruh Hindu-Buddha pertama berada di wilayah pesisir. Ciri khas dari masyarakat pesisir adalah mudah terbuka dengan kebudayaan lain yang datang ke wilayahnya. Karena adanya banyak pedagang dari berbagai daerah yang singgah di wilayahnya maka percampuran budaya mudah terjadi, termasuk budaya dari India dan Cina.</p><p>Ketiga, adanya sumber daya alam yang melimpah di Pulau Kalimantan dan Jawa yang akhirnya memunculkan adanya teori emas. Pada masa dahulu, kerajaan-kerajaan di India sangat membutuhkan emas, karena emas dalam mitologi Hindu melambangkan penciptaan dan kekuasaan. Sehingga banyak kerajaan-kerajaan Hindu di India yang kemudian berusaha untuk mencari wilayah penghasil emas untuk memenuhi kebutuhan mereka. Salah satu wilayah yang menjadi sumber penghasil emas adalah Kalimantan. Sehingga orang-orang India datang ke wilayah Kalimantan dan akhirnya bisa menyebarkan kebudayaannya ke masyarakat setempat.</p><p>&nbsp;</p><p>Dengan demikian, faktor yang menyebabkan kerajaan Hindu pertama kali muncul di Pulau Kalimantan dan Jawa adalah karena letak geografisnya, sifat penduduknya yang mudah terbuka, dan adanya teori emas.</p>

Jawabannya, adalah

1.Letak geografis
2. Sifat terbukanya penduduk dengan kebudayaan baru karena wilayahnya menjadi pusat perdagangan
3. Teori emas

 

Yuk simak pembahasannya!

 

Berdasarkan sejarah yang telah diketahui, ternyata lokasi pertama berdirinya kerajaan Hindu-Buddha berada di wilayah Kalimantan dan juga Pulau Jawa. Ada beberapa faktor yang menyebabkan hal tersebut dapat terjadi. Pertama karena letak kedua pulau yang strategis, Pulau Kalimantan merupakan pulau yang terletak di tengah kepulauan di kawasan Asia Tenggara. Keberadaannya terletak di jalur perdagangan yang cukup ramai menjadi tempat singgah para pedagang Cina yang hendak berdagang ke wilayah India.

Kedua, jumlah penduduk dan sifat keterbukaan penduduknya. Penduduk Pulau Kalimantan dan Pulau Jawa yang mendapat pengaruh Hindu-Buddha pertama berada di wilayah pesisir. Ciri khas dari masyarakat pesisir adalah mudah terbuka dengan kebudayaan lain yang datang ke wilayahnya. Karena adanya banyak pedagang dari berbagai daerah yang singgah di wilayahnya maka percampuran budaya mudah terjadi, termasuk budaya dari India dan Cina.

Ketiga, adanya sumber daya alam yang melimpah di Pulau Kalimantan dan Jawa yang akhirnya memunculkan adanya teori emas. Pada masa dahulu, kerajaan-kerajaan di India sangat membutuhkan emas, karena emas dalam mitologi Hindu melambangkan penciptaan dan kekuasaan. Sehingga banyak kerajaan-kerajaan Hindu di India yang kemudian berusaha untuk mencari wilayah penghasil emas untuk memenuhi kebutuhan mereka. Salah satu wilayah yang menjadi sumber penghasil emas adalah Kalimantan. Sehingga orang-orang India datang ke wilayah Kalimantan dan akhirnya bisa menyebarkan kebudayaannya ke masyarakat setempat.

 

Dengan demikian, faktor yang menyebabkan kerajaan Hindu pertama kali muncul di Pulau Kalimantan dan Jawa adalah karena letak geografisnya, sifat penduduknya yang mudah terbuka, dan adanya teori emas.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Apakah benar NIBKD dan MBKS dibentuk guna menghadapi kekuatan Belanda? Jelaskan!

30

5.0

Jawaban terverifikasi