Dtpm D

19 September 2022 12:48

Iklan

Dtpm D

19 September 2022 12:48

Pertanyaan

12. Fungsi cotalytic converter pada knalpot kendaraan bermootor adalah ... a. mengurangi konsumsi bensin b. mengikat timbal sisa pembakaran c. menurunkan suhu gas pembakaran d. meningkatkan bilangan oktan bahan bakar e. mengubah polutan beracun hasil pembakaran menjadi produk yang lebih aman

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

00

:

48

:

28


12

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

A. Atikasari

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Yogyakarta

02 November 2022 03:14

Jawaban terverifikasi

Jawabannya adalah E. Catalytic converter adalah alat yang digunakan untuk mengendalikan emisi gas buang pada kendaraan bermotor. Konverter ini bekerja dengan mengurangi gas beracun dan polutan dalam gas buang dari mesin pembakaran internal seperti pada motor dan mobil. Polutan ini diubah dalam reaksi kimia yang dibantu oleh konverter sebagai katalis (untuk meningkatkan laju reaksi) menjadi polutan yang tidak beracun dalam reaksi redoks (reaksi oksidasi dan reduksi). Konverter katalitik ini menggabungkan oksigen (O2) di udara dengan gas karbon monoksida (CO) dan hidrokarbon yang tidak terbakar (HC) untuk menghasilkan karbon dioksida (CO2) dan air (H2O). Jadi, jawabannya adalah untuk mengubah polutan beracun hasil pembakaran menjadi produk yang lebih aman.


Iklan

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!