Muliarasit H

27 September 2021 06:50

Iklan

Muliarasit H

27 September 2021 06:50

Pertanyaan

1. Tuliskan 10 jenis tanaman yang dapat dikembangkan dengan kulture jaringan 2. Tuliskan keunggulan pembibitan dengan cara teknik kulture jaringan Plis dibantu:)

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

16

:

21

:

35

Klaim

2

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

A. Maryam

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Surabaya

27 September 2021 09:42

Jawaban terverifikasi

Halo Muliarasit, kakak bantu jawab ya Kultur jaringan adalah suatu metode perbanyakan tanaman yang dilakukan dengan memanfaatkan sifat totipotensi (kemampuan sel dalam membelah secara terus-menerus dan mampu menjadi individu baru yang utuh) yang dimiliki oleh tumbuhan, yang ditumbuhan secara aseptis pada media tertentu yang mengandung nutrisi. Kultur jaringan bertujuan untuk memperbanyak produksi tanaman dengan cepat, seragam, identik dengan induk dan tahan terhadap infeksi virus ataupun bakteri. 1. Tanaman yang dapat dikembangkan dengan kultur jaringan adalah semua tanaman. Contohnya tanaman cabe, tomat, sawi, pisang, mangga, anggrek, kelapa sawit, bunga mawar, bunga krisan, stroberi, anggur, wortel, lobak, dll. 2. Kultur jaringan memiliki keunggulan, diantaranya: - Menghasilkan tanaman baru dalam jumlah banyak dan waktu yang relatif singkat, yang mempunyai sifat yang sama persis dengan induknya. - Memperoleh tanaman baru yang bersifat unggul - Jumlah tanaman yang dihasilkan banyak, dan tidak terbatas - Bibit tahan dan terhindar dari hama penyakit - dapat dilakukan secara cepat, sehingga menghemat waktu - Pengadaan bibit tidak tergantung musim Seperti itu ya Muliarasit, semoga membantu. Kelas: 11 SMA Topik: Struktur dan Fungsi Jaringan pada Tumbuhan


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Ciri ciri vertebrata yang hanya dimiliki oleh Aves adalah

38

4.8

Jawaban terverifikasi