Suci O

31 Maret 2020 03:49

Iklan

Iklan

Suci O

31 Maret 2020 03:49

Pertanyaan

yusuf mempunyai akuarium berbentuk kubus dengan panjang rusuk 75 cm jika yusuf ingin mengisi 3/5 bagiannya dengan air maka berapa liter yang di butuhkan tolong memakai cara nya ya


5

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

N. Indah

Mahasiswa/Alumni Universitas Diponegoro

16 Juni 2022 08:57

Jawaban terverifikasi

Jawaban yang benar adalah 253,125 liter. Ingat. • 1 liter = 1 dm^3 • 1 cm = 1/10 dm • Rumus volume kubus: Volume = s × s × s dengan s merupakan panjang rusuk kubus Diketahui sebuah akuarium berbentuk kubus dengan: s = 75 cm = 75/10 dm = 7,5 dm Jika Yusuf ingin mengisi 3/5 bagiannya, maka: Volume air yang dibutuhkan = 3/5 × 7,5 × 7,5 × 7,5 = 1.265,625/5 = 253,125 dm^3 = 253,125 liter Jadi, banyaknya air yang dibutuhkan adalah 253,125 liter.


Iklan

Iklan

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Hasil dari 1/6 + 7/12 : 2/3 adalah ....

313

5.0

Jawaban terverifikasi