Parto D

03 Juni 2022 08:00

Iklan

Iklan

Parto D

03 Juni 2022 08:00

Pertanyaan

Yang memiliki ikatan gemenschaft atau paguyuban adalah


15

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

T. TA.Adawiya

04 Juni 2022 07:10

Jawaban terverifikasi

Jawabannya adalah ikatan darah, kedekatan tempat tinggal dan kesamaan keahlian. Pembahasan konsep. Gemeinschaft atau paguyuban adalah bentuk kehidupan bersama, anggotanya diikat oleh hubungan batin yang murni, bersifat alami dan kekal. Dalam hal ini kelompok paguyuban terbentuk karena didasari rasa saling memiliki yang bersifat intim, yang membentuk ikatan emosional serta solidaritas antaraganggota kelompok. Dari ikatan tersebut, gemeinshacft atau paguyuban dibagi menjadi tiga tipe : 1. Gemeinschaft by place (kedekatan tempat tinggal), yaitu bentuk kehidupan bersama yang didasari oleh kedekatan tempat tinggal. Kedekatan tempat tinggal menciptakan interaksi yang relatif lama, sehingga menjadikan antaranggota memiliki kedekatan dan solidaritas yang tinggi. Contohnya rukun tetangga (RT), rukun warga (RW). 2. Gemeinschaft by blood (ikatan darah atau kekerabatan), yaitu bentuk kehidupan bersama atas dasar hubungan darah ataupun hubungan kekerabatan. Artinya kedekatan yang dimaksudkan karena adanya garis keturunan yang sama. Contohnya keluarga inti dan keluarga besar. 3. Gemeinschaft of mind (kesamaan keahlian atau pekerjaan), yaitu bentuk kehidupan bersama berdasarkan kesamaan jiwa, pikiran, dan ideologi. Artinya pembentukan kelompok paguyuban ini didasari oleh adanya kesamaan tujuan yang sengaja dibentuk untuk menyatukan visi misi anggota. Contoh organisasi politik, OSIS dan lain sebagainya. Dari penjelasan tersebut dapat disimpulkan, bahwa ikatan paguyuban atau gemeinschaft terbentuk didasari oleh adanya interaksi yang relatif lama, sehingga antaranggota memiliki ikatan emosional dan solidaritas satu dengan lainnya, berdasarkan dengan ikatan ikatan darah, kedekatan tempat tinggal dan kesamaan keahlian.


Iklan

Iklan

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis

Dapatkan akses pembahasan sepuasnya
tanpa batas dan bebas iklan!

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Beberapa fenomena sosial: 1) perkelahian antarpelajar secara kelompok 2) anggota partai politik menuntut keduanya mundur 3) sopir angkot berseteru dengan tukang objek sepeda motor 4) para mahasiswa berdemo menuntut kinerja aparat hukum Yang merupakan konflik horizontal adalah... a. 1) dan 2 b. 1) dan 3 c. 2 dan 3 d. 2) den 4 e. 3) dan 4

49

0.0

Jawaban terverifikasi