Sinciro S

05 Januari 2022 14:39

Iklan

Sinciro S

05 Januari 2022 14:39

Pertanyaan

Wilayah di Indonesia penghasil timah adalah ... A. Singkep dan Belitung. B. Dumai dan Duri. C. Bangka dan Bontang. D. Balikpapan dan Batam. E. Pangaron dan Bukit Asam.

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

03

:

36

:

53

Klaim

3

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

T. Purwaningsih

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Semarang

09 Januari 2022 03:10

Jawaban terverifikasi

Hallo Sinciro, jawaban untuk soal ini adalah A. Wilayah di Indonesia penghasil timah adalah Pulau Singkep dan Pulau Belitung. Indonesia merupakan negara penghasil timah terbesar di ASEAN yang memenuhi 30 persen kebutuhan timah dunia. Selain berada dalam peringkat pertama di ASEAN, Indonesia juga menduduki peringkat kedua negara penghasil timah terbesar di dunia setelah China. Berikut merupakan lima daerah penghasil timah di Indonesia. 1. Pulau Singkep, Kepulauan Riau 2. Pulau Belitung, Kepulauan Bangka Belitung 3. Sungai Liat, Pulau Bangka, Kepulauan Bangka Belitung 4. Bakinang, Kepulauan Riau 5. Muntok, Pulau Belitung, Kepulauan Bangka Belitung Oleh karena itu, jawaban yang benar adalah A. Singkep dan Belitung. Semoga bermanfaat ya.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

indonesia merupakan negara yang sangat subur yang mana sektor pertanian sangat berpotensi untuk menjadi pendorong kemajuan nasional, namun saaat ini sektor agrikutur masih mengalami banyak hambatan, jelaskan yang menjadi penghambat perkembangan agrikultur di indonesia

34

3.7

Jawaban terverifikasi