Eli S

17 Maret 2020 22:11

Iklan

Eli S

17 Maret 2020 22:11

Pertanyaan

virus itu hidup atau tidak ? berikan alasannya !

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

01

:

16

:

57

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

A. Chanisya

06 Januari 2022 14:53

Jawaban terverifikasi

Halo Eli, kakak bantu jawab yaa :) Virus adalah peralihan antara benda hidup dan benda mati. Virus merupakan peralihan antara benda hidup dan benda mati karena memiliki ciri-ciri benda hidup dan benda mati. Virus dikatakan sebagai benda hidup karena virus dapat memperbanyak diri ketika berada di dalam inangnya. Kemudian virus dikatakan sebagai benda mati karena dapat dikristalkan dan tidak memiliki sitoplasma serta organel-organel sel. Semoga membantu!


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

jelaskan dampak pencemaran lingkungan

3

0.0

Jawaban terverifikasi