Fajrin Y

01 Juli 2022 10:12

Iklan

Iklan

Fajrin Y

01 Juli 2022 10:12

Pertanyaan

Uraikan bentuk-bentuk pola permukiman penduduk pada peta.


23

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

W. Dwi

03 Juli 2022 08:30

Jawaban terverifikasi

Jawaban yang tepat adalah "Pola permukiman linear, memusat, dan menyebar". Pola permukiman adalah bentuk-bentuk tertentu sebaran permukiman yang dipengaruhi oleh berbagai faktor. Dalam peta terdapat tiga pola permukiman secara umum, sebagai berikut. 1. Pola linear, yaitu pola yang bersifat memanjang mengikuti objek tertentu seperti jalan dan sungai. 2.Pola memusat, yaitu pola yang bersifat mengelilingi objek tertentu seperti pusat bisnis dan fasilitas umum. 3. Pola menyebar, yaitu pola yang bersifat tersebar tidak merata akibat tidak meratanya penyebaran objek seperti sumber air, tanah yang tidak datar, dan kondisi tanah tidak mendukung. Oleh karena itu, jawaban yang tepat adalah pola permukiman linear, memusat, dan menyebar.


Iklan

Iklan

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

faktor penurun pertumbuhan eropa

122

0.0

Lihat jawaban (1)