Jihan A

13 Januari 2023 11:40

Iklan

Jihan A

13 Januari 2023 11:40

Pertanyaan

Upaya preventif yang bisa dilakukan oleh sekolah untuk mengatasi siswa yang suka membolos sekolah adalah.... a. menyosialisasikan peraturan dan sanksi yang akan diterima jika siswa membolos b. menghukum siswa untuk membersihkan kelas jika ketahuan membolos c. memberikan hadiah bagi siswa yang rajin masuk sekolah d. memberi penghargaan bagi siswa yang selalu masuk sekolah e. meminta siswa belajar di rumah jika ketahuan membolos

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

08

:

41

:

15

Klaim

2

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

S. Fadilah

21 Desember 2023 12:36

Jawaban terverifikasi

<p>Jawaban yang benar adalah A. Menyosialisasikan peraturan dan sanksi yang akan diterima jika siswa membolos.</p><p>&nbsp;</p><p>Upaya preventif di sekolah biasanya meliputi serangkaian kegiatan yang dapat mencegah terjadinya penyimpangan di lingkungan sekolah. Salah satu penyimpangan yang sering terjadi di sekolah adalah kebiasaan membolos. Oleh karena itu sekolah mengupayakan tindakan preventif yaitu dengan menyosialisasikan peraturan dan sanksi yang akan diterima jika siswa membolos.</p><p>&nbsp;</p><p>Jadi, jawaban yang benar adalah A. Menyosialisasikan peraturan dan sanksi yang akan diterima jika siswa membolos.</p>

Jawaban yang benar adalah A. Menyosialisasikan peraturan dan sanksi yang akan diterima jika siswa membolos.

 

Upaya preventif di sekolah biasanya meliputi serangkaian kegiatan yang dapat mencegah terjadinya penyimpangan di lingkungan sekolah. Salah satu penyimpangan yang sering terjadi di sekolah adalah kebiasaan membolos. Oleh karena itu sekolah mengupayakan tindakan preventif yaitu dengan menyosialisasikan peraturan dan sanksi yang akan diterima jika siswa membolos.

 

Jadi, jawaban yang benar adalah A. Menyosialisasikan peraturan dan sanksi yang akan diterima jika siswa membolos.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Identifikasikan lima dampak positif konflik sosial!

27

0.0

Jawaban terverifikasi