Aziza A
27 Januari 2023 02:03
Iklan
Aziza A
27 Januari 2023 02:03
Pertanyaan
0
1
Iklan
D. Lestari,
Mahasiswa/Alumni Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim Malang
29 Agustus 2023 20:23
Jawaban yang benar adalah 81,12 gr
Pembahasan
Sifat koligatif larutan adalah sifat zat yang dipengaruhi oleh jumlah zat terlarut bukan pada jenisnya
Salah satu sifat koligatif larutan yaitu kenaikan titik didih, yang mempunyai rumus
ΔTb = Tb - Tb°
dengan
ΔTb = kenaikan titik ddidih (°C)
Tb = titik didih larutan (°C)
Tb° = titik didih pelarut (°C)
ΔTb = m x kb
= massa/Mr x 1.000/massa pelarut x Kb
dengan
ΔTb = kenaikan titik ddidih (°C)
Kb = tetapan titik didih pelarut
Diketahui: massa pelarut (air) = 1.000 gr
Mr pentosa = 150 gr/mol
Kb = 0,52 °C/m
Tb = 101,04 °C
Ditanya: massa gula pentosa?
Jawab:
ΔTb = Tb - Tb°
= 101,04 °C - 100 °C
= 1,04 °C
ΔTb = massa/Mr x 1.000/massa pelarut x Kb
1,04 = massa/150 x 1.000/1.000 x 0,52
1,04 = massa/78
massa = 1,04 x 78
= 81,12 gr
Maka massa gula pentosa yang diperlukan adalah 81,12 gr
· 0.0 (0)
Iklan
Tanya ke Forum
Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu
LATIHAN SOAL GRATIS!
Drill Soal
Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian
Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!