Episcia R

27 Januari 2022 15:19

Iklan

Episcia R

27 Januari 2022 15:19

Pertanyaan

Unta dapat bertahan hidup di daerah gurun pasir. Selain itu ia merupakan salah satu alat transportasi yang diandalkan karena mampu menempuh perjalanan yang jauh tanpa makan dan minum. Kemampuan adaptasi yang dimiliki hewan tersebut adalah .... A. bulu tebal, kulit tipis, dan banyak kelenjar minyak B. bulu tebal, kulit tebal, dan punuk untuk menyimpan air C. punuk untuk menyimpan lemak dan bantalan kaki tebal D. punuk untuk cadangan makanan dan lubang hidung yang dapat ditutup

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

13

:

44

:

17

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Y. Laksmi

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Semarang

04 Februari 2022 10:18

Jawaban terverifikasi

Halo Episcia, kakak bantu jawab ya :) Pilihan jawaban yang tepat adalah D. Struktur tubuh makhluk hidup biasanya menyesuaikan dengan keadaan tempat tinggalnya. Misalnya adalah unta yang memiliki struktur khusus, misalnya punuk, kaki panjang, rambut panjang, dan kelopak mata khusus. Punuk unta memungkinkan untuk menyimpan makanan sehingga dapat bertahan di habitat gurun yang jarang akan makanan. Rambut panjang di badan membuat unta tetap hangat di malam gurun yang dingin. Selain itu, lubang hidung yang dapat ditutup untuk menghindari pasir yang masuk melalui hidung. Semoga membantu ya :))


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Jodohkan gambar dengan pola interaksi yang sesuai! 10. Beruang dengan ikan Pola interaksi a. Netralisme b. Predasi c. Simbiosis mutualisme d. Simbiosis komensalisme e. Simbiosis parasitisme f. Antibiosis

8

3.5

Jawaban terverifikasi