Selvi A

24 Januari 2020 10:46

Iklan

Iklan

Selvi A

24 Januari 2020 10:46

Pertanyaan

ukuran perencanaan program pemberdayaan komunitas


2

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

S. Reffina

Mahasiswa/Alumni Universitas Padjajaran

22 Desember 2021 05:40

Jawaban terverifikasi

Halo Selvi, kakak bantu jawab yaa :) Agar dapat mengetahui terkait sejauh mana perencanaan program pemberdayaan komunitas dengan baik, maka dibutuhkan rumus atau acuan ukurannya yakni sebagai berikut: 1. Analisis terkait fakta dan keadaan. 2. Pemilihan masalah berlandaskan pada kebutuhan. 3. Jelas dan menjamin kebutuhan. 4. Merumuskan tujuan dan pemecahan masalah. 5. Menjaga keseimbangan (adanya kesesuaian atau pemerataan waktu pelaksaan dan kegiatan, dimana harus terhindar dari aktivitas maupun kegiatan yang terlalu besar menumpuk pada fasilitator atau masyarakat penerima manfaat). 6. Pekerjaan yang jelas. 7. Proses yang berkesinambungan atau berkelanjutan. 8. Proses belajar dan mengajar. 9. Proses koordinasi. 10. Adanya kesempatan untuk memberikan evaluasi proses dan hasil. Terima kasih sudah bertanya dan menggunakan Roboguru, semoga membantu ya. :)


Iklan

Iklan

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Apa itu perubahan sosial

2

0.0

Jawaban terverifikasi

saya mau nanya kak bang soalnya pilgan 1)cth primordialisme adalah? a)memilih ketua organisasi yg benar benar mampu memimpin b)membeli sesuatu harus merek luar negri c)memilih pemimpin dari orang sederhana d)Imbeli produk industri sesuai dgn kebutuhan e)memilih bupati dgn kualitas yg dimilikinya

1

5.0

Lihat jawaban (1)

Iklan

Iklan