Watana A
01 Februari 2023 08:23
Iklan
Watana A
01 Februari 2023 08:23
Pertanyaan
1
1
Iklan
Y. Frando
06 Juli 2023 11:36
Jawaban yang benar adalah 400 J.
Diketahui:
Udara
V1 = 2 liter = 2 x 10^-3 m^3
p = 2 bar = 2 x 10^5 Pa
Tekanan tetap (isobarik)
V2 = 4 liter = 4 x 10^-3 m^3
Ditanya:
Gambar proses dan besar usaha (W) = ...?
Jawab:
Konsep yang kita pakai adalah proses keadaan gas termodinamika. Dalam termodinamika terdapat 4 proses keadaan gas, yaitu isobarik, isokhorik, isotermik, dan adiabatik. Pada proses isobarik, tekanan gas dijaga konstan/tetap (P = tetap). Besar usaha luar untuk menaikkan atau menurunkan volume gas dirumuskan oleh:
W = p x ΔV,
dimana:
W = usaha luar (J)
p = tekanan (Pa)
ΔV = perubahan volume (m^3).
Dengan menggunakan persamaan di atas, maka usaha gas tersebut adalah:
W = p x ΔV
W = 2 x 10^5 x (4 - 2) x 10^-3
W = 2 x 10^5 x 2 x 10^-3
W = 4 x 10^2
W = 400 J.
Sedangkan gambar proses ditunjukkan pada foto terlampir.
Jadi, usaha yang dilakukan berdasarkan grafik yang diperoleh adalah 400 J.
· 0.0 (0)
Iklan
Tanya ke Forum
Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu
LATIHAN SOAL GRATIS!
Drill Soal
Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian
Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!