Lizatul S

01 April 2020 00:51

Iklan

Iklan

Lizatul S

01 April 2020 00:51

Pertanyaan

tumbuhan kantung semar tumbuh didaerah yang tingkat kesamaannya cukup tinggi.penyesuaian diri yang dimiliki oleh tumbuhan kantung semar dengan lingkungan adalah


1

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

Z. Wihanifa

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Jakarta

10 Februari 2022 05:20

Jawaban terverifikasi

Halo Lizatul, Cara adaptasi tumbuhan kantong semar di daerah rawa-rawa yang minim kandungan nitrogen adalah dengan memangsa serangga. Pada lingkungan yang kurang nitrogen, tumbuhan kantong semar akan membentuk kantong yang berisi cairan untuk menarik serangga. Ketika serangga hinggap maka dia akan tergelincir dan masuk ke dalam kantong. Di dalam kantong tersebut terdapat enzim pencernaan untuk mencerna serangga dan menyerap kandungan nutrisinya, termasuk nitrogen. Semoga membantu :)


Iklan

Iklan

Aleandra M

14 Mei 2020 08:50

= - memiliki bau yang menyengat untuk menarik serangga agar dapat membantunya mendapatkan nitrogen. - memiliki bentuk tubuh yang berbentuk kantong. - memiliki permukaan yang licin sehingga dapat membuat serangga agar jatuh kedalamnya sehingga kantong semar dapat mendapatkan kandungan nitrogen.


lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Perkembangan teknologi di berbagai bidang, yang didukung oleh peran listrik sebagai....*

19

0.0

Jawaban terverifikasi