Lestari L

29 Agustus 2022 02:56

Iklan

Lestari L

29 Agustus 2022 02:56

Pertanyaan

tuliskan penyebab terjaidnya kekerabatan

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

19

:

10

:

28

Klaim

2

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

K. KSheilaTA

06 Oktober 2022 13:42

Jawaban terverifikasi

<p><strong>Jawaban: </strong>persamaan keturunan biologis, sosial, maupun budaya.</p><p>&nbsp;</p><p><strong>Pembahasan:</strong></p><p><strong>Hubungan kekerabatan</strong> atau kekeluargaan merupakan <strong>hubungan</strong> antara tiap entitas yang memiliki asal usul silsilah yang sama, baik melalui keturunan biologis, sosial, maupun budaya.</p><p>&nbsp;</p><p>Hubungan kekerabatan menganut tiga sistem, yaitu:</p><ol><li><strong>Sistem kekerabatan parental/Bilateral, </strong>merupakan sistem kekerabatan dengan garis keturunan dari pihak ayah dan ibu, dimana anak menghubungkan diri dengan kedua orangtuanya serta kerabat ayah dan ibunya secara bilateral. Contoh suku yang menggunakan sistem ini adalah: Jawa, Sunda, Madura, dan Bugis.</li><li><strong>Sistem kekerabatan Patrilineal, </strong>merupakan sistem kekerabatan dengan garis kekerabatan dari pihak ayah yang menghubungkan anak dengan kerabat ayah berdasarkan garis keturunan laki-laki secara uniteral, dimana keturunan dari pihak bapak dinilai memiliki kedudukan yang lebih tinggi dan terhormat. Contoh suku yang menggunakan sistem ini adalah: Batak, Bali, Ambon, dan Asmat.</li><li><strong>Sistem kekerabatan Matrilineal,</strong> merupakan sistem kekerabatan dengan garis kekerabatan dari pihak ibu yang menghubungkan anak dengan kerabat ibu berdasarkan garis keturunan perempuan secara uniteral dimana keturunan garis ibu sangat penting, sehingga menimbulkan hubungan kekeluargaan yang lebih rapat dan meresap diantara warganya yang seketurunan garis ibu dan menimbulkan konsekuensi yang lebih besar daripada garis keturunan bapak, misalnya dalam hal pembagian warisan. Contoh suku yang menggunakan sistem ini adalah suku Minangkabau.</li></ol><p>&nbsp;</p><p><strong><u>Dengan demikian, penyebab terjadinya kekerabatan adalah persamaan keturunan biologis, sosial, maupun budaya.</u></strong></p>

Jawaban: persamaan keturunan biologis, sosial, maupun budaya.

 

Pembahasan:

Hubungan kekerabatan atau kekeluargaan merupakan hubungan antara tiap entitas yang memiliki asal usul silsilah yang sama, baik melalui keturunan biologis, sosial, maupun budaya.

 

Hubungan kekerabatan menganut tiga sistem, yaitu:

  1. Sistem kekerabatan parental/Bilateral, merupakan sistem kekerabatan dengan garis keturunan dari pihak ayah dan ibu, dimana anak menghubungkan diri dengan kedua orangtuanya serta kerabat ayah dan ibunya secara bilateral. Contoh suku yang menggunakan sistem ini adalah: Jawa, Sunda, Madura, dan Bugis.
  2. Sistem kekerabatan Patrilineal, merupakan sistem kekerabatan dengan garis kekerabatan dari pihak ayah yang menghubungkan anak dengan kerabat ayah berdasarkan garis keturunan laki-laki secara uniteral, dimana keturunan dari pihak bapak dinilai memiliki kedudukan yang lebih tinggi dan terhormat. Contoh suku yang menggunakan sistem ini adalah: Batak, Bali, Ambon, dan Asmat.
  3. Sistem kekerabatan Matrilineal, merupakan sistem kekerabatan dengan garis kekerabatan dari pihak ibu yang menghubungkan anak dengan kerabat ibu berdasarkan garis keturunan perempuan secara uniteral dimana keturunan garis ibu sangat penting, sehingga menimbulkan hubungan kekeluargaan yang lebih rapat dan meresap diantara warganya yang seketurunan garis ibu dan menimbulkan konsekuensi yang lebih besar daripada garis keturunan bapak, misalnya dalam hal pembagian warisan. Contoh suku yang menggunakan sistem ini adalah suku Minangkabau.

 

Dengan demikian, penyebab terjadinya kekerabatan adalah persamaan keturunan biologis, sosial, maupun budaya.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Identifikasikan lima dampak positif konflik sosial!

11

0.0

Jawaban terverifikasi